
Perubahan Sosial Budaya

Quiz
•
Social Studies
•
9th - 12th Grade
•
Medium
Yeni Kristanti
Used 7+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Segala perubahan-perubahan pada lembaga kemasyarakatan di dalam suatu masyarakat yang mempengaruhi sistem sosialnya, termasuk di dalamnya nilai-nilai, sikap dan pola perilaku di antara kelompok-kelompok dalam masyarakat adalah pengertian perubahan sosial menurut …
Gillin
W. Komblum
Astrid Susanto
Selo Soemardjan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Pada masa lalu orang menganut animisme (kepercayaan terhadap kekuatan roh-roh), ada juga yang menganut dinamisme (kepercayaan terhadap kekuatan benda-benda), namun sekarang sebagian besar orang telah menganut agama yang mempercayai adanya Tuhan. Perubahan di atas merupakan perubahan budaya, unsurnya adalah …
Tradisi
Adat istiadat
Kepercayaan
Sistem organisasi sosial
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Dahulu masyarakat mengumpulkan makanan dari alam secara langsung dan seiring perkembangannya mereka mulai mengenal sistem bercocok tanam. Perubahan masyarakat tersebut jika dilihat dari waktunya termasuk perubahan …
Kecil
Evolusi
Progres
Dikehendaki
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Perubahan penggunaan traktor dalam teknologi pertanian membawa dampak banyak buruh tani kehilangan pekerjaan karena tenaganya telah digantikan mesin, dan memudarnya nilai kegotongroyongan warga masyarakat dalam mengerjakan lahan pertanian merupakan contoh perubahan …
Besar
Progres
Revolusi
Tidak dikehendaki
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Perubahan sosial budaya yang terjadi di dalam masyarakat dapat terjadi karena faktor dari dalam. Penemuan dari suatu unsur kebudayaan baru, baik yang berupa suatu alat baru ataupun berupa ide baru yang diciptakan oleh seorang individu atau suatu rangkaian ciptaan-ciptaan dari individu-individu dalam masyarakat yang bersangkutan disebut …
Inovasi
Invention
Discovery
Inquiri
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Salah satu faktor penghambat perubahan sosial adalah
Adanya kontak dengan kebudayaan lain
Sikap masyarakat tradisional
Terjadinya akulturasi
Bonus demografi
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
10 sec • 1 pt
Contoh perubahan sosial dalam masyarakat adalah …
Dahulu manusia hidup di gua, sekarang mereka tinggal di rumah-rumah
Pengolahan tanah yang awalnya dengan cangkul kemudian menggunakan traktor
Dahulu peraturan adat tidak tertulis yang mengatur kehidupan masyarakat, kini diatur oleh hokum tertulis dan tidak tertulis
Dahulu masyarakat memiliki anggapan bahwa banyak anak banyak rezeki, namun sekarang masyarakat beranggapan bahwa memiliki dua anak sudah cukup
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
14 questions
perubahan sosial dan faktor perubahan sosial

Quiz
•
9th Grade
15 questions
SOSIOLOGI KELAS 12 [Ketimpangan Sosial]

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Soal Perubahan Sosial Budaya IPS SMP Kelas IX

Quiz
•
9th Grade
10 questions
Bentuk Perubahan Sosial

Quiz
•
12th Grade
10 questions
Perubahan Sosial kelas 9

Quiz
•
9th Grade
10 questions
Perubahan Sosial

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Kelas 9 Perubahan Sosial Budaya

Quiz
•
9th Grade
15 questions
Permasalahan sosial

Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
SR&R 2025-2026 Practice Quiz

Quiz
•
6th - 8th Grade
30 questions
Review of Grade Level Rules WJH

Quiz
•
6th - 8th Grade
6 questions
PRIDE in the Hallways and Bathrooms

Lesson
•
12th Grade
10 questions
Lab Safety Procedures and Guidelines

Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Nouns, nouns, nouns

Quiz
•
3rd Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
11 questions
All about me

Quiz
•
Professional Development
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
Discover more resources for Social Studies
6 questions
PRIDE in the Hallways and Bathrooms

Lesson
•
12th Grade
10 questions
Exploring Map Skills: Hemispheres, Longitudes, and Latitudes

Interactive video
•
6th - 10th Grade
6 questions
PRIDE Always and Everywhere

Lesson
•
12th Grade
5 questions
0.2 Cognitive Biases and Scientific Thinking

Quiz
•
11th Grade
22 questions
Unit 2: CFA 1 (Standard 1)

Quiz
•
12th Grade
16 questions
USHC 2 Mexican American War to Industrialization

Quiz
•
9th - 11th Grade
10 questions
Ancient India & the Indus River Valley

Lesson
•
9th - 12th Grade
20 questions
Reconstruction Quiz

Quiz
•
11th Grade