siklus hidup makhluk hidup dan upaya pelestariannya

Quiz
•
Others
•
1st - 5th Grade
•
Hard
Risatianti Sholeha
Used 6+ times
FREE Resource
24 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tahapan pertumbuhan hewan dari kecil sampai dewasa disebut …
Metamorfosis sempurna
Siklus hidup hewan
Metamorfosis tidak sempurna
Pertumbuhan hewan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Hewan yang mengalami perubahan bentuk dalam daur hidupnya dikatakan mengalami proses …
Siklus hidup
Daur hidup
Metamorfosis
Perubahan hidup
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Hewan yang mengalami metamorfosis tidak sempurna adalah …
Belalang
Kupu-kupu
Beruang
Katak
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Hewan berikut yang tidak mengalami metamorfosis adalah …
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan hewan-hewan berikut :
1 Kecoak
2 Kura-kura
3 Lalat
4 Capung
Hewan yang mengalami metamorfosis tidak sempurna ditunjukkan oleh nomor …
1 dan 3
2 dan 3
3 dan 4
1 dan 4
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada saat masih menjadi kecebong, hewan tersebut bernapas menggunakan …
Paru-paru
Insang
Trakea
Kulit
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ciri anak burung yang baru menetas adalah ...
Memiliki bulu panjang
Berbulu lebat
Tidak berbulu
Memiliki bulu pendek
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
Quiz IPAS BAB 1

Quiz
•
4th Grade
20 questions
uLANGAN BAB 1 IPAS

Quiz
•
5th Grade
20 questions
IPAS BAB 6 Indonesia Kaya Raya

Quiz
•
5th Grade - University
20 questions
SOAL Ekosistem kelas 3

Quiz
•
1st Grade
20 questions
Kuis Ekosistem IPAS Kelas 5

Quiz
•
5th Grade
20 questions
PH IPAS EKOSISTEM

Quiz
•
5th Grade - University
20 questions
Latihan Bahasa Indonesia

Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Peran Manusia dan Ekosistem

Quiz
•
3rd Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade