Berikut ini yang termasuk dimensi Profil Pelajar Pancasila, kecuali....
Kuis Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila

Quiz
•
Professional Development
•
10th Grade
•
Hard
Sidik Prasetyo
Used 2+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
mandiri
bhineka tunggal ika
bernalar kritis
kreatif
bergotong royong
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini yang bukan merupakan elemen dari dimensi profil pelajar pancasila "beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa" adalah...
Akhlak beragama
Akhlak kepada alam
Akhlak kepada manusia
Akhlak bernegara
Akhlak kepada Tuhan
3.
MULTIPLE SELECT QUESTION
45 sec • 1 pt
Berikut ini yang merupakan elemen dari dimensi profil pelajar pancasila "bergotong royong" adalah.... (Jawaban lebih dari satu)
kolaborasi
kerjasama
kepedulian
berbagi
kerjabakti
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Mengetahui kekurangan dan kelebihan diri untuk dapat merancang masa depan yang cerah merupakan tuntutan dari dimensi pelajar pancasila....
kreatif
bernalar kritis
bertaqwa kepada Tuhan YME
mandiri
gotong royong
5.
MULTIPLE SELECT QUESTION
45 sec • 1 pt
Pada mata pelajaran biologi, kalian mendapat tugas kelompok untuk mencari permasalahan lingkungan yang ada di sekitar kita, serta mencari solusi dari permasalahan tersebut. Dari tugas yang diberikan tersebut dimensi profil pelajar pancasila apa sajakah yang akan berkembang? (Jawaban lebih dari satu)
gotong royong
bernalar kritis
kreatif
berkebhinekaan global
mandiri
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sikap berikut yang menunjukkan seorang pelajar pancasila yang telah menerapkan dimensi kebhinekaan global dalam kehidupannya adalah....
mengikuti semua challenge Tik Tok agar tidak ketinggalan zaman
berteman akrab dengan teman sesuku agar lebih seru
berempati kepada teman yang seagama saja agar mendapat pahala
memakai bahasa daerah dimanapun berada karena bangga
tetap menghargai budaya lain walaupun merasa tidak sesuai dengan hati
7.
MULTIPLE SELECT QUESTION
45 sec • 1 pt
Lagu berikut yang berasal dari Propinsi Kalimantan Selatan adalah.... (Jawaban lebih dari satu)
Paris Barantai
Pambatangan
Ampar-ampar Pisang
Sapu Tangan Babuncu Ampat
Ampat Lima
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
10 questions
Pengantar P5

Quiz
•
10th Grade
8 questions
KUIS PKWU

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Ilmu pengetahuan masa kini

Quiz
•
5th Grade - University
10 questions
Kurikulum Merdeka

Quiz
•
10th Grade
10 questions
PRETEST - WEBINAR TKP ANTI RADIKALISME by SAHABAT CPNS

Quiz
•
KG - Professional Dev...
11 questions
PAK21

Quiz
•
10th - 11th Grade
8 questions
KUIZ PERKONGSIAN KURSUS KEPIMPINAN PENGAWAS WPKL 21/22

Quiz
•
7th - 11th Grade
10 questions
Quiz 1 Bab 1 kelas X

Quiz
•
10th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade