PAH BP kelas 4

PAH BP kelas 4

1st - 5th Grade

6 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

DEWI SARASWATI

DEWI SARASWATI

2nd Grade

10 Qs

kuis agama

kuis agama

1st - 3rd Grade

10 Qs

Ramayana

Ramayana

4th - 10th Grade

10 Qs

Ramayana

Ramayana

1st - 5th Grade

10 Qs

Soal evaluasi materi bagian-bagian Awatara

Soal evaluasi materi bagian-bagian Awatara

1st Grade

10 Qs

LK SOAL QUIZIZ agama hindu kelas 1

LK SOAL QUIZIZ agama hindu kelas 1

1st Grade

10 Qs

Ramayana (ayo berlatih 7)

Ramayana (ayo berlatih 7)

1st Grade - University

5 Qs

Postes 2

Postes 2

5th Grade

10 Qs

PAH BP kelas 4

PAH BP kelas 4

Assessment

Quiz

Religious Studies

1st - 5th Grade

Hard

Created by

I Wayan Widiarta

FREE Resource

6 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Dalam cerita Ramāyana, raja dari Kerajaan Kosala yang memiliki

tiga permaisuri adalah ….

Dasarata

Bharata

Rama

Laksamana

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Rama adalah putra mahkota dari Raja Dasaratha. Ibu Kandung Rama atau permaisuri pertama Raja Dasaratha adalah ….

Dewi Kekayi

Dewi Sita

Dewi Kosalya

Dewi Sumitra

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Sebelum mempelajari Weda, terlebih dahulu harus mempelajari Kitab Ramāyana dan Mahãbhãrata. Kitab Ramāyana dalam Weda termasuk bagian dari ….

Purana

Cerita

Weda

Itihasa

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Bahasa yang digunakan dalam Kitab Ramāyana adalah bahasa

….

India

Sansekerta

Indonesia

Bali

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Kata Ramāyana berasal dari kata “Rama” dan “Ayana” yang

artinya ….

Perjalanan Dasaratha

Perjalanan Rama

Pengasingan Rama

Rama awatara Wisnu

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Ramāyana adalah sebuah cerita atau kisah kepahlawanan yang

digubah oleh ….

Rsi Walmiki

Wiswamitra

Wyasa

Wasistha