Bukti bahwa negara Indonesia merupakan negara yang berdasarkan sistem konstitusional adalah ....
Evaluasi PPKn Hubungan Strukturan dan Fungsional Pemerintah

Quiz
•
Education
•
10th Grade
•
Hard
Deden Abdurrahman
Used 2+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 10 pts
Penyelenggara pemerintahan dan peraturan perundangan didasarkan pada UUD NRI Tahun 1945
Anggota DPR seluruhnya dipilih oleh rakyat melalui pemilu
Presiden bertanggung jawab kepada DPR
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 10 pts
Dalam sistem pemerintahan presidensial di Indonesia apabila DPR tidak menyetujui rancangan anggaran yang diajukan oleh pemerintah maka pemerintah ....
mengubah DPR dengan kekuatan politik
mencari sumber dari luar negeri
menjalankan anggaran tahun yang lalu
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 10 pts
Otonomi daerah diselenggarakan di Negara Kesatuan Republik Indonesia dipengaruhi oleh beberapa faktor. Salah satu faktor yang memengaruhinya adalah ....
negara yang luas dengan penduduk yang banyak serta tidak beragam
Keragaman bangsa indonesia membutuhkan penanganan yang sama
efisien dan efektivitas Indonesia, negara luas dengan penduduk beragam
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 10 pts
Daerah diberi kekuasaan untuk mengatur urusan rumah tangga sendiri adalah ....
negara kesatuan dengan sistem sentralisasi
negara kesatuan dengan sistem desentralisasi
negara kesatuan dengan sistem dekonsentrasi
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 10 pts
Sebuah penyerahan wewenang pemerintahan oleh pemerintahan oleh pemerintah pusat kepada daerah otonom untuk mengatur dan mengurus urusan pemerintahan dalam sistem NKRI disebut ....
otonomi daerah
dekonsentrasi
desentralisasi
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 10 pts
Otonomi daerah diartikan sebagai pelimpahan sebagian tugas, kewajiban, dan tanggung jawab dalam penyelenggaraan negara dari pemerintah pusat kepada pemerintah daerah. Kata otonomi tersebut berasal dari bahasa ....
Belanda
Perancis
Yunani
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 10 pts
tokoh yang mengatakan bahwa “otonomi daerah sebagai hak untuk mengatur urusan-urusan daerah dan menyesuaikan dengan peraturan yang sudah dibuat dengannya” adalah ....
C. J. Franseen
J. Wajong
Ateng Syarifuddin
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
5 questions
TUGAS PKN ROMADHON

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Tebak Kuis Politik

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Partisipasi Politik

Quiz
•
10th Grade
15 questions
Soal Bentuk Negara, Bentuk Pemerintahan, dan Sistem Pemerintahan

Quiz
•
9th - 12th Grade
13 questions
Sistem Pembagian Kekuasaan Negara Republik Indonesia

Quiz
•
10th Grade
10 questions
QUIZ DESANTRALISAI DAN OTONOMI DAERAH NKRI

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
KUIS PPKN

Quiz
•
10th Grade
10 questions
KUIS Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

Quiz
•
10th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade