formatif kas kecil

Quiz
•
Other
•
9th - 12th Grade
•
Hard
ezi faezya
Used 2+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Sejumlah uang kas atau uang tunai yang disediakan perusahaan untuk membayar pengeluaran-pengeluaran yang jumlahnya relatif kecil dan tidak ekonomis bila dibayar dengan cek adalah pengertian dari ...
Petty cash
Cash on hand
Cash in bank
cheque account
undeposited fund
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
dibawah ini yang dikategorikan pengeluaran kas kecil adalah ...
pembayaran gaji
pembelian peralatan kantor
pembelian perlengkapan
pembelian mesin
pembelian kendaraan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pembentukan kas kecil dianggap paling tepat bagi perusahaan untuk pembayaran-pembayaran yang relatif kecil sehingga tidak efektif dan efisien jika menggunakan cek merupakan fungsi pembentukan kas kecil ...
Fungsi Efektif
Fungsi Efisien
Fungsi Ekonomis
Fungsi Keamanan
Fungsi Historis
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Jumlah Dana kas kecil dalam sistem dana tetap (imprest fund system) jurnalnya adalah ...
selalu sama
selalu berubah
menyesuaikan keadaan
jumlah tetap
Dapat dinaikan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Sistem dana kas kecil dimana dana kas kecil ditetapkan dalam jumlah yang tetap sehingga penggantian kas kecil tidak perlu sama dengan jumlah yang telah digunakan merupakan sitem dana kas kecil ...
Imprest fund sytem
Fluktuation fund system
sistem dana tetap
petty cash fund
cash overage
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Jika kas kecil diselenggarakan dengan sytem dana tetap (imprest fund system) transaksi pengeluaran kas kecil di jurnal pada saat ....
Pengisian kembali kas kecil
penyusunan laporan keuangan
Pembuatan jurnal penyesuaian
Pembentukan dana kas kecil
terjadinya pembayaran melalui kas kecil
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Jika kas kecil diselenggarakan dengan system dana tidak tetap (fluctuation fund sytem) transaksi pengeluaran kas kecil di jurnal pada saat ...
Pengisian kembali dana kas kecil
Penyusunan laporan keuangan
Pembuatan jurnal penyesuaian
Pembentukan dana kas kecil
Terjadinya pembayaran melalui kas kecil
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
15 questions
AKUNTANSI DASAR

Quiz
•
10th Grade
15 questions
SOAL BAB LAPORAN KEUANGAN - PKK - XII TMI 1

Quiz
•
12th Grade - University
10 questions
Accurate XI AK

Quiz
•
11th Grade
10 questions
PRE TEST ACCURATE ONLINE

Quiz
•
11th Grade
11 questions
OTK KEU 3.10 - 1

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ruang Lingkup Dana Kas Kecil

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Ulangan PAL Bab 2 XI AKL

Quiz
•
11th Grade
15 questions
Akuntasi Dasar kelas 10 semester ganjil 2020

Quiz
•
10th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World

Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review

Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns

Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Other
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World

Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Distribute and Combine Like Terms

Quiz
•
7th - 9th Grade
12 questions
Graphing Inequalities on a Number Line

Quiz
•
9th Grade
11 questions
NFL Football logos

Quiz
•
KG - Professional Dev...
20 questions
Cell Organelles

Quiz
•
9th Grade
20 questions
Cell Transport

Quiz
•
9th Grade