Ideologi negara sangat penting untuk dijadikan pedoman dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. Salah satu ideologi negara yang menununjukkan adanya pesmisahan agama dengan segala aspek kehidupan adalah…
LATIHAN ASTS PENDIDIKAN PANCASILA

Quiz
•
Social Studies
•
8th Grade
•
Medium
Fitriyani Saputra
Used 7+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
FILL IN THE BLANK QUESTION
30 sec • 10 pts
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Pancasila selain sebagai ideologi negara juga dijadikan sebagai dasar negara Indonesia. Yang dimaksud Pancasila sebagai dasar negara adalah…
Pancasila memuat prinsip-prinsip atau ide-ide dalam kehidupan bernegara
Pancasila sebagai tujuan yang hendak dicapai bangsa Indonesia
Semua peraturan perundangan dan pedoman dalam kehidupan harus berlandaskan Pancasila
Sebagai cita-cita berbangsa dan bernegara
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Pancasila dijadikan sebagai pedoman dalam penyelenggaraan negara Indonesia tercantum dalam Pembukaan UUD Tahun 1945 Alinea Ke-….
I
II
III
IV
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Pancasila dijadikan sebagai dasar negara dan disahkan pada tanggal…
1 Juni 1945
1 Juli 1945
17 Agustus 1945
18 Agustus 1945
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Sejak Pancasila ditetapkan sebagai dasar negara oleh PPKI pada tanggal 18 Agustus 1945, maka kedudukan Pancasila sebagai dasar negara Indonesia adalah…
Ideologi dan Pandangan hidup bangsa
Sumber dari segala sumber hukum di Indonesia
Sumber hukum di Indonesia dan peraturan perundang-undangan di Indonesia
Ideologi negara dan pandangan hidup bangsa, sumber dari segala sumber hukum di Indonesia
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Sila kelima diliputi, didasari dan dijiwai sila Ketuhanan Yang Maha Esa, kemanusiaan yang adil dan beradab, persatuan Indonesia, dan kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan/perwakilan. Keterkaitan antarsila menjadi bukti bahwa sila-sila dalam Pancasila tidak dapat dipisahkan karena…
Pancasila sebagai dasar negara sekaligus pandangan hidup bangsa Indonesia
Pancasila merupakan satu kesatuan yang bulat dan utuh
Pancasila menjadi dasar falsafah bangsa Indonesia
Pancasila sebagai ideologi bangsa Indonesia
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Dasar negara yang sah dan benar adalah dasar negara Indonesia yang tercantum dalam…
Piagam Jakarta
Pembukaan UUD NRI Tahun 1945
Rumusan dasar Ir. Soekarno
Rumusan dasar Moh. Hatta
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
10 questions
Pancasila 1

Quiz
•
KG - Professional Dev...
15 questions
Makna Pancasila sebagai Dasar Negara & Pandangan Hidup

Quiz
•
8th Grade
10 questions
LATIHAN SOAL ULANGAN BAB II Pancasila sebagai ideologi negara

Quiz
•
8th Grade
15 questions
PPKN KELAS 8 SMP AIS

Quiz
•
8th Grade
10 questions
SUMATIF TENGAH SEMESTER GANJIL

Quiz
•
8th Grade
10 questions
Kedudukan dan fungsi Pancasila

Quiz
•
8th Grade
10 questions
LATIHAN UJIAN PPKN

Quiz
•
8th Grade
15 questions
PERSIAPAN UAS GASAL

Quiz
•
8th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade