ULANGAN HARIAN 1 HAKIKAT ILMU SAINS DAN METODE ILMIAH

ULANGAN HARIAN 1 HAKIKAT ILMU SAINS DAN METODE ILMIAH

7th Grade

20 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Penilaian Harian "Lapisan Bumi"

Penilaian Harian "Lapisan Bumi"

7th Grade

20 Qs

Penilaian Harian 1 Bab Pengolahan

Penilaian Harian 1 Bab Pengolahan

7th - 9th Grade

20 Qs

sains

sains

7th - 12th Grade

20 Qs

Tumbuhan ( Asas 1 )

Tumbuhan ( Asas 1 )

1st - 12th Grade

15 Qs

KBSEE6 K19 - Kaedah Pengawetan

KBSEE6 K19 - Kaedah Pengawetan

7th - 12th Grade

19 Qs

Pre Test Ekologi

Pre Test Ekologi

7th Grade

15 Qs

Sampah Plastik dan Pengolahannya

Sampah Plastik dan Pengolahannya

7th Grade

20 Qs

QUIZ PENGENALAN SEL

QUIZ PENGENALAN SEL

6th - 8th Grade

15 Qs

ULANGAN HARIAN 1 HAKIKAT ILMU SAINS DAN METODE ILMIAH

ULANGAN HARIAN 1 HAKIKAT ILMU SAINS DAN METODE ILMIAH

Assessment

Quiz

Science

7th Grade

Practice Problem

Hard

Created by

Wiwik Widiawati

Used 1+ times

FREE Resource

AI

Enhance your content

Add similar questions
Adjust reading levels
Convert to real-world scenario
Translate activity
More...

20 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 3 pts

Tahun ini Dania diterima sebagai mahasiswa baru di salah satu Universitas ternama di Kota Malang. Dania mengambil jurusan yang mempelajari tentang obat-obatan. Jurusan yang dipilih Dania merupakan salah satu cabang dari ilmu Kimia yaitu ilmu tentang berbagai hal mengenai materi, terbuat dari apa, sifat dan perubahan dalam suatu reaksi kimia. Cabang ilmu apakah yang dipelajari Dania....

Botani

Farmasi

Mekanika

Palentologi

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 3 pts

Ilmuan merupakan seseorang yang melakukan penelitian untuk mengembangkan pengetahuan. Salah seorang ilmuan dunia yang terkenal adalah Wright bersaudara, yaitu kakak beradik Orville Wright dan Wilbur Wright yang merancangan pesawat terbang efektif pertama. Ilmuan asal Indonesia yang mendalami bidang yang sama dengan Wright bersaudara adalah....

Media Image
Media Image
Media Image
Media Image

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 3 pts

Saat kalian melakukan percobaan 'Melaksanakan Peraturan Keamanan dalam Percobaan

di Laboratorium IPA', kalian diharapkan dapat memanaskan cairan dalam tabung reaksi dengan aman. Alat-alat yang diperlukan dalam kegiatan percobaan tersebut adalah....

Pembakar spiritus, tabung reaksi, kaca mata pengaman, penjepit tabung reaksi

Pembakar spiritus, gelas kimia, kaca mata pengaman, penjepit tabung reaksi

Korek api, tabung reaksi, gelas ukur, penjepit tabung reaksi

Korek api, cawan penguapan, gelas ukur, kawat kasa

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 3 pts

Media Image

Perhatikan gambar salah satu alat di Laboratorium IPA!

Nama dan fungsi dari alat tersebut adalah….

Tabung reaksi berfungsi mencampur bahan kimia dalam jumlah sedikit

Gelas ukur berfungsi mengukur volume zat cair

Labu Erlenmeyer berfungsi mencampur bahan kimia yang menghasilkan gas

Gelas kimia berfungsi memanaskan bahan kimia

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

2 mins • 3 pts

Ilmuwan Sains bekerja seperti detektif dalam

hal mengamati, bertanya, melakukan penyelidikan,

mengumpulkan bukti-bukti lalu menyimpulkan. Cara kerja ilmuwan Sains tersebut dinamakan....

Pendekatan Sains

Prosedur Kerja Sains

Metode Kerja

Metode ilmiah

6.

MULTIPLE SELECT QUESTION

2 mins • 3 pts

Simbol-simbol berbahaya di laboratorium IPA berikut yang menunjukkan simbol mudah teroksidasi dan korosif adalah....

Media Image
Media Image
Media Image
Media Image

7.

MULTIPLE SELECT QUESTION

2 mins • 3 pts

Media Image

Berdasarkan gambar hal-hal yang harus dilakukan untuk menjaga keselamatan di laboratorium IPA diantaranya....

Memecahkan Beaker Glass yang berisi cairan berbahaya

Mengikat rambut saat bekerja menggunakan api

Melepaskan kaca mata pengaman saat mencampurkan suatu zat

Menutup zat yang mudah teroksidasi

Create a free account and access millions of resources

Create resources

Host any resource

Get auto-graded reports

Google

Continue with Google

Email

Continue with Email

Classlink

Continue with Classlink

Clever

Continue with Clever

or continue with

Microsoft

Microsoft

Apple

Apple

Others

Others

By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy

Already have an account?