Kelas SOSIOLOGI
Quiz
•
Social Studies
•
1st Grade
•
Medium
AHRIADI AHRIADI
Used 8+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 10 pts
Para penonton pertandingan bulu tangkis meluapkan kegembiraan seraya berteriak histeris dan berangkulan ketika pemain kesayangannya memenangkan pertandingan dan menjadi juara Olimpiade. Contoh tersebut termasuk dalam tindakan........
Tradisional
Subjektif
Objektif
Rasional Instrumental
Afektif
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 10 pts
Setelah mempertimbangkan kemanfaatannya, Amin akhirnya cenderung memilih membeli sepatu dibandingkan dengan membeli televisi. Tindakan Amin tersebut dikenal dengan istilah tindakan....
Rasional berorientasi nilai
Rasional instrumental
Tradisional
Afektif
Rasional Tradisional
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 10 pts
Manakah gambar berikut yang termasuk Tindakan Sosial ...........?
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 10 pts
Menjelang datangnya bulan Suci Ramadhan, umat Islam selalu menyempatkan diri untuk berziarah ke makam orang tua atau keluarga. Contoh tersebut termasuk dalam tindakan sosial .............
Rasional Berorientasi nilai
Rasional Instrumental
Tradisional
Sekunder
Afektif
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 10 pts
Pernyataan berikut yang termasuk contoh hubungan timbal-balik dan saling memengaruhi, baik antarindividu maupun antarkelompok adalah...............
Badu membaca buku cerita komedi dengan asiknya sambil sesekali tertawa
Kerja sama tim bulu tangkis putra dalam ajang perebutan Juara Indonesia Open
Setiap pagi ayah mengayuh sepeda kesayangannya untuk tetap menjaga kesehatan
Nia langsung main Game di telpon selulernya setelah selesi menyapu halaman rumah
Ibu sudah menanak nasi dan memasak lauk-pauk untuk makan pagi sejak pukul enam pagi
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 10 pts
Perhatikan ciri-ciri interaksi sosial berikut !
1) Pelaku lebih dari satu orang
2) Tidak ada komunikasi diantara pelaku
3) Mempunyai maksud dan tujuan yang jelas
4) Dimensi waktunya adalah masa lalu
Yang termasuk ciri-ciri interaksi sosial dari pernyataan diatas adalah...
1 dan 2
1 dan 3
1 dan 4
2 dan 3
3 dan 4
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 10 pts
Hidup bersama antara sesama manusia sangat diperlukan karena ....
manusia memerlukan kasih sayang
manusia adalah makhluk berbudaya
manusia selalu ingin bergaul
masyarakat adalah kumpulan manusia
manusia memiliki keterbatasan dan memiliki naluri untuk bergaul
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
15 questions
KESEHATAN REMAJA
Quiz
•
1st - 3rd Grade
15 questions
Bentuk-bentuk Interaksi Sosial
Quiz
•
1st - 3rd Grade
20 questions
kuis integrasi nasional
Quiz
•
1st Grade
20 questions
peran pelaku ekonomi
Quiz
•
1st Grade - University
22 questions
INTERAKSI SOSIAL
Quiz
•
1st Grade
20 questions
Wawasan Nusantara (Kelas X)
Quiz
•
1st Grade
20 questions
PERMINTAAN
Quiz
•
1st Grade
15 questions
Tematik
Quiz
•
1st Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade