PUISI RAKYAT
Quiz
•
World Languages
•
7th Grade
•
Medium
Puspa Puspa Flower
Used 30+ times
FREE Resource
Enhance your content
19 questions
Show all answers
1.
FILL IN THE BLANK QUESTION
30 sec • 1 pt
[...] adalah sebuah sastra lisan yang menyebar secara lisan dari mulut ke mulut di tengah masyarakat.
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ciri-Ciri Pantun
1. Setiap bait biasanya terdiri dari empat baris.
2. Setiap barisnya biasanya terdiri dari 4 sampai 6 kata.
3. Untuk baris ke-1 dan 2 adalah sampiran, sedangkan baris ke-3 dan 4 adalah isi.
4. Beberapa pantun biasanya tidak ada yang mengetahui siapa pengarang atau penciptanya.
5. Memiliki sajak a-b-a-b.
BENAR
SALAH
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ciri-Ciri Gurindam
1. Dalam satu bait terdiri dari dua baris kalimat.
2. Dalam setiap baris kalimat biasanya terdiri dari 10-14 kata.
3. Antara baris ke-1 dan 2 menunjukan hubungan sebab akibat.
4. Baris ke-2 dalam gurindam berisikan nasihat dan petuah.
5. Gurindam memiliki rima yang sama yaitu a-a atau b-b.
SALAH
BENAR
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ciri-Ciri Syair
1. Biasanya terdiri dari 4 baris dengan 4-6 kata di dalamnya.
2. Setiap barisnya biasanya terdiri dari 8-12 suku kata.
3. Memiliki sajak a-a-a-a.
4. Semua baris atau larik di dalam syair itu merupakan isi.
5. Biasanya menggunakan kata-kata atau bahasa kiasan.
BENAR
SALAH
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ciri-Ciri Mantra
1. Memiliki rima a-b-c-a-b-c, a-b-c-d-a-b-c-d atau a-b-c-d-e a-b-c-d-e.
2. Biasanya bersifat lisan.
3. Biasanya diyakini memiliki kekuatan mistis atau magis di dalamnya.
4. Mengandung majas metafora.
5. Mengandung perulangan.
6. Bahasa yang digunakan bersifat esoferik (bahasa yang digunakan secara khusus diantara pembicara dengan lawan bicaranya)
7. Bersifat misterius.
SALAH
BENAR
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ciri-Ciri Talibun
1. Berbentuk puisi bebas yang menjelaskan atau menceritakan pemerian.
2. Di dalamnya menceritakan sebuah perkara dengan rinci.
3. Gaya bahasa yang digunakan bersifat luas dan lumrah.
4. Di setiap akhir baris kalimat memiliki rima yang sama.
BENAR
SALAH
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ciri-Ciri Karmina
1. Setiap baitnya hanya memiliki dua baris saja.
2. Setiap baris biasnya hanya mengandung 8-12 suku kata.
3. Untuk baris ke-1 yaitu sampiran dan ke-2 yaitu isi.
4. Karmina bersajak a-a.
SALAH
BENAR
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
KUIS Teks Laporan Hasil Percobaan by Bu ARA
Quiz
•
7th - 9th Grade
20 questions
Kuis BAB 4 Surat Pribadi dan Surat Resmi
Quiz
•
7th Grade
20 questions
TEKS CERAMAH
Quiz
•
1st Grade - Professio...
20 questions
Teks Deksripsi
Quiz
•
7th Grade
20 questions
Teks Deskripsi Kumer
Quiz
•
7th Grade
20 questions
TEKS DESKRIPSI
Quiz
•
7th Grade - Professio...
20 questions
UH LHO
Quiz
•
7th Grade
20 questions
PAS BAHASA INDONESIA KELAS 7
Quiz
•
7th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade
Discover more resources for World Languages
21 questions
Realidades 1A
Quiz
•
7th - 8th Grade
20 questions
Spanish Subject Pronouns
Quiz
•
7th - 12th Grade
22 questions
Spanish Subject Pronouns
Quiz
•
6th - 9th Grade
20 questions
regular preterite
Quiz
•
7th Grade
10 questions
Exploring Dia de los Muertos Traditions for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Telling Time in Spanish
Quiz
•
3rd - 10th Grade
20 questions
Ser & Subject Pronouns
Quiz
•
6th - 9th Grade
40 questions
Repaso (subject pronoun, ser, la hora)
Quiz
•
7th - 12th Grade