KUMPULAN SOAL SEMESTER 1

KUMPULAN SOAL SEMESTER 1

12th Grade

68 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Human Bio ch 1-4 review: COL, chemistry, cells, tissues

Human Bio ch 1-4 review: COL, chemistry, cells, tissues

12th Grade - University

63 Qs

Photosynthesis Review

Photosynthesis Review

9th - 12th Grade

71 Qs

Đề cương sinh

Đề cương sinh

12th Grade

64 Qs

Unit 3 CB

Unit 3 CB

11th - 12th Grade

66 Qs

Protein Synthesis Quiz Review

Protein Synthesis Quiz Review

9th - 12th Grade

63 Qs

Unit 2 Quiz Vocab review

Unit 2 Quiz Vocab review

9th - 12th Grade

71 Qs

Chapter 3 Cells & Membrane Review

Chapter 3 Cells & Membrane Review

10th - 12th Grade

68 Qs

AP Biology: Unit 1 Review

AP Biology: Unit 1 Review

11th - 12th Grade

66 Qs

KUMPULAN SOAL SEMESTER 1

KUMPULAN SOAL SEMESTER 1

Assessment

Quiz

Biology

12th Grade

Hard

Created by

Wahdaniah Kassing

FREE Resource

68 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Tujuan dilakukan percobaan ingenhousz

Menguji bahwa fotosintesis menghasilkan oksigen

Menguji bahwa fotosintesis memerlukan air

Menguji bahwa fotosintesis menghasilkan karbohidrat

Menguji bahwa fotosintesis dapat dilakukan di air

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Apa fungsi dari penambahan NaHCO3 dalam percobaan ini?

Meningkatkan jumlah volume air

Meningkatkan karbondioksida dalam tabung percobaan

Meningkatkan jumlah oksigen yang dihasilkan

Meningkatkan suhu dalam air

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Mengapa percobaan ingenhousz menggunakan tanaman air

Banyak menyerap karbondioksida

Memiliki ukuran yang kecil

Mudah didapatkan

Memiliki tingkat fotosintesis yang tinggi

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Mengapa percobaan ingenhousz harus dilakukan di dalam instalasi yang penuh dengan air?

Untuk mencegah tanaman layu

air merupakan salah satu sumber utama fotosintesis

Sebagai sumber karbon dioksida dalam fotosintesis

Mempertahankan oksigen dalam air

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Apa fungsi dari air panas dan es batu yang ditambahkan dalam percobaan ingenhousz?

Mengetahui tingkat ketahanan tanaman terhadap suhu

Mengetahui perubahan reaksi air yang dihasilkan

Mengetahui pengaruh suhu pada proses fotosintesis

Mengetahui perbedaan suhu air

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Mengapa dalam percobaan ingenhousz dilakukan di tempat terang dan gelap?

Karena ntuk mengetahui bagaimana suhu mempengaruhi laju fotosintesis

Karena untuk mengetahui bagaimana tanaman merespons kondisi cahaya yang berbeda

Karena untuk mengetahui bagaimana cahaya memengaruhi kadar karbondioksida

Karena untuk mengetahui bagaimana cahaya memengaruhi kualitas air

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Apa bukti bahwa percobaan ingenhousz menghasilkan oksigen?

Perubahan warna pada tanaman yang digunakan

Berkurangnya air dalam instalasi percobaan

Meningkatnya suhu air selama percobaan.

Terbentuknya gelembung-gelembung udara.

Create a free account and access millions of resources

Create resources

Host any resource

Get auto-graded reports

Google

Continue with Google

Email

Continue with Email

Classlink

Continue with Classlink

Clever

Continue with Clever

or continue with

Microsoft

Microsoft

Apple

Apple

Others

Others

By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy

Already have an account?