
ECONOMY G11
Quiz
•
Social Studies
•
11th Grade
•
Hard
Orinzha Inriati
FREE Resource
11 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tujuan dari badan usaha adalah...
Mencari laba atau memberi layanan
Menghasilkan barang dan jasa
Menghasilkan barang dan jasa namun tidak mencari laba
Memberikan layanan tanpa mencari laba
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Badan usaha yang wewenang pengelolaannya berada di tangan pemerintah daerah adalah...
Koperasi
BUMS
BUMN
BUMD
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Modal yang terbagi dalam saham yang seluruh atau sebagian atau paling sedikit 51% sahamnya dimiliki oleh Negara Republik Indonesia dengan tujuan utama untuk mengejar keuntungan adalah jenis BUMN perusahaan...
Perusahaan umum (perum)
Perusahaan umum daerah (perumda)
Perusahaan perseroan daerah (perseroda)
Perusahaan perseroan (persero)
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
BUMN yang seluruh modalnya dimiliki oleh negara dan tidak terbagi atas saham serta dengan tujuan untuk memberikan kemanfaatan umum berupa penyediaan barang dan/atau jasa dengan harga terjangkau adalah...
Perusahaan perseroan (persero)
Perusahaan umum (perum)
Perusahaan perseroan daerah (perseroda)
Perusahaan umum daerah (perumda)
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan peran badan usaha berikut ini:
1. Melaksanakan pembangunan daerah
2. Sebagai salah satu sumber pendapatan asli daerah
3. Memberikan kesempatan berusaha bagi masyarakat
Peran tersebut termasuk ke dalam peran badan usaha...
BUMS
Koperasi
BUMD
BUMN
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini yang bukan merupakan prinsip koperasi adalah...
Keanggotan koperasi bersifat sukarela dan terbuka
Pembagian sisa hasil usaha dilakukan secara adil sebanding dengan besarnya jasa usaha masing-masing anggota
Koperasi merupakan badan usaha yang otonom dan independen (mandiri)
Dana koperasi sepenuhnya dari pemerintah
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dalam struktur internal organisasi koperasi, terdapat Rapat Anggota, pengurus, pengawas, dan pengelola. Salah satu peran dari Rapat Anggota adalah...
Sebagai pengurus dana tahunan koperasi
Mengawasi kegiatan organisasi koperasi
Menentukan anggaran dana koperasi dalam satu tahun
Menentukan SHU setiap anggota koperasi
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
15 questions
pendidikan pancasila dan kewarganegaraan
Quiz
•
7th - 12th Grade
10 questions
Quiz 2 : Bukti Transaksi Perusahaan Dagang
Quiz
•
10th - 12th Grade
15 questions
Soal Keseimbangan dan Struktur Pasar
Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
POSTEST Konstitusi dan Undang-Undang Dasar
Quiz
•
1st Grade - University
10 questions
Soal Asesment Formatif Pengetahuan Budaya kls 9
Quiz
•
11th Grade - University
10 questions
Masalah Ekonomi Dalam Sistem Ekonomi
Quiz
•
11th - 12th Grade
10 questions
KEPIMPINAN DAN SAHSIAH
Quiz
•
1st - 12th Grade
10 questions
IPAS -Kondisi Geografis
Quiz
•
11th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade
Discover more resources for Social Studies
8 questions
US Involvement in WW1 Digital Day Video
Interactive video
•
11th Grade
35 questions
The Progressive Era
Quiz
•
11th Grade
23 questions
USHC 6 FDR and The New Deal Programs
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Unit 6 - Great Depression & New Deal
Quiz
•
11th Grade
38 questions
Unit 6 Key Terms
Quiz
•
11th Grade - University
1 questions
PLT CFA 10/2/25
Quiz
•
9th - 12th Grade
13 questions
Unit 2 Test
Quiz
•
9th - 12th Grade
31 questions
Middle Ages Review
Quiz
•
8th - 12th Grade