
memahami kedudukan dan fungsi Pancasila

Quiz
•
Others
•
9th - 12th Grade
•
Hard
Saputra Rizki
Used 1+ times
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Gambar di atas ini mencerminkan nilai Pancasila yang berbunyi ....
kemanusiaan yang adil dan beradab
persatuan Indonesia
Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmah kebijaksanaan dama permusyawaratan perwakilan
keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini yang bukan merupakan kedudukan Pancasila bagi bangsa Indonesia adalah ....
aturan hukum
perjanjian luhur
pandangan hidup
kepribadian bangsa
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Mewujudkan keselamatan serta keutuhan bangsa dan negara di atas kepentingan pribadi dan golongan, merupakan perwujudan nyata Pancasila, yaitu sila ....
Persatuan Indonesia
Ketuhanan Yang Maha Esa
Kemanusiaan yang Adil dan Beradab
Keadilan Sosial bagi Seluruh Rakyat Indonesia
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Wujud nyata bagi kehidupan berbangsa dan bernegara dari Pancasila sebagai kepribadian bangsa adalah ....
semangat gotong royong
keragaman budaya bangsa
persatuan berdasarkan kedaerahan
semangat untuk bebas dari penjajahan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Istilah Pancasila dalam bahasa Sansekerta, kata Panca (lima) dan Sila (sendi, asas) yang berarti...
Pelaksanaan yang kelima
Kesusilaan yang kelima
Pelaksanaan kesusilaan yang kelima
Pelaksanaan kesusilaan yang lima
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Upaya yang paling tepat untuk mempertahankan Pancasila sebagai dasar negara dalam kehidupan masyarakat adalah ....
mengkaji dan membandingkan dengan negara lain
dapat menghapal sila-sila Pancasila dengan baik
mampu mewujudkan nilai-nilai Pancasila dalam perilaku sehari-hari
mengerti dan memahami Pancasila
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pancasila merupakan pandangan hidup bangsa Indonesia, sehingga dalam kehidupan sehari-hari segala tingkah laku dan perbuatan kita harus mencerminkan nilai-nilai Pancasila. Perilaku yang mencerminkan penerapan sila kedua Pancasila dalam kehidupan masyarakat adalah .....
membina kerukunan hidup antarsesama umat seagama
mengembangkan sikap saling mencintai sesama manusia
sanggup rela berkorban untuk kepentingan bangsa dan negara
tidak memaksakan kehendak diri sendiri kepada orang lain
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
UTS Pendidikan Pancasila 8

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
PPKn Penerapan Pancasila

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Pancasila dalam Kehidupan Global

Quiz
•
12th Grade
30 questions
Pancasila: Dasar Negara dan Ideologi Bangsa

Quiz
•
9th Grade
20 questions
Uji Pengetahuan Umum

Quiz
•
10th Grade
23 questions
Uji Pengetahuan Umum dan Akademik

Quiz
•
9th Grade
23 questions
Sistem Perekonomian

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Mapel PKN new

Quiz
•
9th - 12th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade