PAT PAI SMPN 1 MAT.SOMPE SEMESTER GENAP

Quiz
•
Religious Studies
•
8th Grade
•
Hard
Hasna Wati
Used 6+ times
FREE Resource
40 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 2 pts
1. Perhatikan beberapa pernyataan berikut!
(1) Konsekuensi amanah yang diterima manusia adalah balasan surga
bagi yang menjalankan dan neraka bagi yang mengkhianati
(2) Manusia menerima amanah untuk menjalankan tugas-tugas
keagamaan karena mendapat bisikan dari setan
(3) Amanah Allah untuk manusia sebelumnya ditawarkan kepada
langit, bumi, dan gunung
(4) Pada awalnya manusia tidak sanggup menerima amanah Allah Swt.
karena sangat berat
Pernyataan yang benar ditunjukkan oleh nomor ....
(1) dan (3)
(1) dan (4)
(2) dan (3)
(2) dan (4)
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 2 pts
Perhatikan beberapa contoh berikut!
(1) Beribadah kepada Allah
(2) Menitipkan barang kepada teman
(3) Disiplin dalam menjaga kesehatan diri
(4) Mengembalikan barang yang dipinjam dari teman
(5) Meminjamkan barang kepada teman yang memerlukan
Contoh perilaku amanah terdapat pada nomor ....
(1), (2), dan (3)
(1), (3), dan (4)
(1), (3), dan (5)
(1), (4), dan (5)
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 2 pts
Perhatikan pernyataan berikut!
(1) Dilaksanakan di lapangan
(2) Berjumlah dua rekaat
(3) Berjumlah empat rekaat
(4) Melakukan rukuk empat kali
(5) Membaca takbir empat kali
Pernyataan yang berhubungan dengan salat gerhana terdapat pada
nomor....
(1), (2), dan (3)
(1), (2), dan (4)
(2), (3), dan (4)
D. (2), (4), dan (5)
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Perhatikan ilustrasi berikut!
Pada suatu malam sekitar pukul 21.00 ayah mengajak Arman ke Masjid.
Sesampainya di masjid sudah banyak jamaah yang berkumpul. Sejenak
kemudian imam salat mengajak jamaah untuk membentuk barisan salat.
Salat dilaksanakn sebanyak dua rekaat. Di tiap satu rekaat ada dua kali
rukuk yang dikerjakan.
Salat yang dilakukan pada ilustrasi tersebut adalah salat ....
istiska
Jenazah
khusuf
kusuf
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 3 pts
Perhatikan ilustrasi berikut!
Pada suatu hari Siti ikut orang tuanya pergi ke lapangan dengan
membawa perlengkapan salat. Sesampai di lapangan Andi segera duduk
membentuk barisan. Sesaat kemudian diselenggarakan salat berjamaah
dua rekaat. Selesai salat, khatib naik mimbar membacakan khutbah.
Pada khutbah pertama khotib membaca istigfar sebanyak sembilan kali.
Sementara pada khutbah kedua membaca istigfar tujuh kali. Di akhir
khutbah, tampak khatib membacakan doa dengan penuh harap kepada
Allah Swt.
Doa khusus yang dibaca oleh khotib pada ilustrasi tersebut adalah doa
untuk memohon....
diturunkan hujan
rezeki yang halal dan melimpah
keselamatan dunia akhirat
diterima amal ibadahnya
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 2 pts
Perhatikan narasi berikut!
Seiring dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, manusia
dapat menghitung waktu terjadinya gerhana bulan dengan tepat.
Manusia juga dapat memprediksi waktu turunnya hujan. Kemampuan
ini bisa menyebabkan menurunnya kekhusyukan ibadah yang penuh
harap kepada Allah Swt.
Cara yang dilakukan agar penurunan tersebut tidak terjadi adalah ....
menyadari bahwa kejadian gerhana dan hujan adalah kekuasaan
Allah
banyak mengingat dosa yang pernah dilakukan
memperbanyak bacaan istigfar selama pelaksanaan salat
memperbanyak bacaan ayat al-Qur’an yang dibaca pada waktu salat
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 3 pts
Pasangan yang tepat pada tabel tersebut adalah ....
1-A, 2-B, dan 3-C
1-B, 2-C, dan 3-A
1-B, 2-A, dan 3-C
1-C, 2-A, dan 3-B
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
40 questions
Try Out USBN Pendidikan Agama Islam SMP Kelas 9

Quiz
•
7th Grade - Professio...
37 questions
soal Tugas Daring Mapel PAI kelas 8

Quiz
•
8th Grade
35 questions
Soal Latihan PAI dan BP Pra- Assesmen Sumatif Tengah Semester

Quiz
•
8th Grade - University
40 questions
PAS AKIDAH AKHLAK KELAS 8

Quiz
•
8th Grade
40 questions
SOAL FIKIH 8 - Penilaian Sumatif Ganjil

Quiz
•
8th Grade
45 questions
ALQURAN HADITS

Quiz
•
1st Grade - University
37 questions
Soal PAS PAI Kelas 7 Smt Ganjil

Quiz
•
7th Grade - University
40 questions
SAJ Pendidikan Agama Hindu

Quiz
•
6th Grade - University
Popular Resources on Wayground
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
15 questions
Core 4 of Customer Service - Student Edition

Quiz
•
6th - 8th Grade
15 questions
What is Bullying?- Bullying Lesson Series 6-12

Lesson
•
11th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Religious Studies
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
15 questions
Core 4 of Customer Service - Student Edition

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Fast Food Slogans

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
Parallel Lines Cut by a Transversal

Quiz
•
8th Grade
20 questions
Figurative Language Review

Quiz
•
8th Grade
4 questions
End-of-month reflection

Quiz
•
6th - 8th Grade