Bahasa Indonesia Kelas 8
Quiz
•
Other
•
8th Grade
•
Medium
Asma Asma
Used 3+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Teks yang menjelaskan tentang proses terjadinya atau terbentuknya suatu fenomena alam atau sosial disebut ....
teks laporan
teks eksplanasi
teks deskriptif
teks naratif
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Urutan struktur yang tepat pada ciri-ciri teks eksplanasi adalah ....
pernyataan umum, urutan sebab akibat/deret penjelas, dan interpretasi
pernyataan umum, interpretasi dan sebab akibat
sebab akibat, pernyataan umum, dan interpretasi
pernyataan umum, sebab, interpretasi, akibat
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kalimat yang berisi fakta adalah
Rina sepertinya tidak masuk hari ini.
Kira-kira sebulan yang lalu kami sudah berkirim surat kepada pemilik lahan.
Menurut saya Candi Prambanan merupakan candi terindah di Indonesia
Negara Indonesia diapit oleh Samudera Hindia dan Samudera Pasifik.
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Sementara itu, faktor sosial berkaitan dengan kebiasaan manusia yang tidak ramah terhadap alam. Perilaku masyarakat yang sering membuang sampah sembarangan merupakan contoh nyata yang berdampak terhadap terjadinya banjir. selain itu, penebangan hutan secara ilegal dan beralih fungsinya daerah resapan menjadi daerah permukiman juga menjadi penyebab utama terjadinya banjir.
Informasi penting pada paragraf tersebut adalah
Perilaku manusia mencintai lingkungannya
Perilaku manusia merupakan penyebab utama terjadinya banjir.
Tumpukan sampah yang dibuang sembarangan menyebabkan banjir
Indonesia sering dilanda banjir
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Jangan, harus, hendaknya, sebaiknya.
Di atas merupakan kaidah kebahasaan teks ulasan...
Konjungsi penerang
Pernyataan saran
Konjungsi waktu
Konjungsi penyebab
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Langkah -langkah menyusun teks ulasan...
Membaca atau menonton, menyampaikan identitas buku, mencatat aspek-aspek menarik, menelaah bagian evaluasi, merumuskan kesimpulan dan membuat saran atau rekomendasi.
Membaca atau menonton, menyampaikan identitas buku, menelaah bagian evaluasi, merumuskan kesimpulan dan membuat saran atau rekomendasi.
Membaca atau menonton, menyampaikan identitas buku, mencatat aspek-aspek menarik.
Menyampaikan identitas buku, mencatat aspek-aspek menarik, menelaah bagian evaluasi, merumuskan kesimpulan dan membuat saran atau rekomendasi.
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Penerbit : Elex Media Komputindo, Jakarta.
Di atas merupakan bagian.... Teks ulasan.
Evaluasi
Rekomendasi
Analisis
Identitas
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
Ppkn kelas 7
Quiz
•
7th - 8th Grade
20 questions
SOAL SENI BUDAYA KELAS 8
Quiz
•
8th - 12th Grade
15 questions
Kuiz Matematik Tahun 1
Quiz
•
KG - University
15 questions
IHSAN TERHADAP BINATANG
Quiz
•
1st - 10th Grade
20 questions
SOAL TEKS EKSPLANASI KELAS 8
Quiz
•
8th Grade
15 questions
BK MATERI BAHAYA MEROKOK
Quiz
•
7th - 8th Grade
15 questions
UH 1 PKN
Quiz
•
8th Grade
20 questions
POS TES IKM SD
Quiz
•
4th Grade - University
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade
Discover more resources for Other
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
20 questions
Figurative Language Review
Quiz
•
8th Grade
20 questions
Physical and Chemical Changes
Quiz
•
8th Grade
22 questions
Newton's Laws of Motion
Lesson
•
8th Grade
24 questions
3.1 Parallel lines cut by a transversal
Quiz
•
8th Grade
12 questions
Phases of Matter
Quiz
•
8th Grade