Soal Remidial PAI

Soal Remidial PAI

6th - 8th Grade

20 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Puasa Wajib dan Sunnah

Puasa Wajib dan Sunnah

8th Grade

20 Qs

KUIS PAI KELAS 7

KUIS PAI KELAS 7

7th Grade

20 Qs

1. PS Kamis, 06 Maret 2025

1. PS Kamis, 06 Maret 2025

6th - 8th Grade

15 Qs

QUIZ SANLAT ONLINE RAMADHAN 144I H

QUIZ SANLAT ONLINE RAMADHAN 144I H

7th - 9th Grade

20 Qs

Isra' Mi'raj

Isra' Mi'raj

1st - 6th Grade

15 Qs

Pend Islam T1 - Konsep Ibadat dan Jenis Hukum

Pend Islam T1 - Konsep Ibadat dan Jenis Hukum

7th Grade

20 Qs

SUMATIF BAB RUKHSAH

SUMATIF BAB RUKHSAH

7th Grade

20 Qs

Penilaian Bab 9 kelas 7

Penilaian Bab 9 kelas 7

7th Grade

15 Qs

Soal Remidial PAI

Soal Remidial PAI

Assessment

Quiz

Religious Studies

6th - 8th Grade

Hard

Created by

Aka Haikal

Used 9+ times

FREE Resource

AI

Enhance your content

Add similar questions
Adjust reading levels
Convert to real-world scenario
Translate activity
More...

20 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 4 pts

Perhatikan Q.S. al-Baqarah/2: 153 dan pernyataan berikut ini : يَٰٓأَيُّهَا ٱلَّذِينَ ءَامَنُواْ ٱسۡتَعِينُواْ بِٱلصَّبۡرِ وَٱلصَّلَوٰةِۚ إِنَّ ٱللَّهَ مَعَ ٱلصَّٰبِرِينَ 153

(1) Lukman selalu rajin belajar dan beribadah untuk meraih cita citanya, ia pun hormat dan patuh kepada orang tua dan guru.

(2) Angga selalu sabar dalam menghadapi cobaan dalam hidupnya, tidak pernah berputus asa dan selalu rajin beribadah.

(3) Ade tetap sabar walau tidak menjadi juara, ia terus berlatih dan selalu berdoa memohon kepada Allah Swt.

(4) Setelah Arif menyadari akan kesalahannya, ia meminta maaf dan berjanji tidak akan mengulanginya lagi. Perilaku yang sesuai dengan pesan QS. al-Baqarah/2:153 ditunjukkan pada nomor ....

(1) dan (2)

(2) dan (3)

(2) dan (4)

(3) dan (4)

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 4 pts

Perhatikan Q.S. al-Furqan/25: 63 berikut! وَعِبَادُ ٱلرَّحۡمَٰنِ Lafadz lafadz tersebut mengandung arti ….

Hamba Tuhan Yang Maha Pengasih

Orang-orang yang berjalan

Di muka bumi

Dengan rendah hati

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 4 pts

Suatu lafaz dibaca qalqalah sugra apabila di dalamnya terdapat huruf qalqalah yang berharakat ....
Kasrah
Fathah
dhammah
sukun

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 4 pts

berikut ini yang merupakan contoh dari toleransi antar umat beragama adalah ...
Turut mengikuti ibadah agama lain
Menjaga kondusifitas ibadah umat agama lain
Bebas melakukan ibadah di rumah ibadah agama lain
Turut mengucapkan selamat hari raya bagi agama lain

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 4 pts

Haji adalah berangkat ke tempat suci yaitu ... di Mekkah untuk melakukan rukun thawaf, sa’i dalam amalan ibadah haji untuk mendapat ridla Allah Ta’ala. Kata yang tepat untuk mengisi tititk-titik diatas adalah ....
masjid Aqso
masjid Quba
masjidil Haram
masjid Nabawi

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 4 pts

Perhatikan QS. Qaaf /50:18 berikut ini! مَّا يَلۡفِظُ مِن قَوۡلٍ إِلَّا لَدَيۡهِ رَقِيبٌ عَتِيدٞ Artinya: “Tidak ada suatu kata yang diucapkan-nya melainkan ada di sisinya malaikat pengawas yang selalu siap (mencatat)”. Menyikapi perkembangan jaman serba digital yang berpengaruh terhadap gaya hidup masyarakat termasuk peserta didik, pemanfaatan media sosial yang tepat berkait dengan iman kepada malaikat sesuai ayat di atas adalah ....
berhati-hati dalam menggunakan media sosial ketika berpendapat dan berkomentar
memperbanyak pertemanan di media sosial untuk berbagi informasi bisnis online
mencari informasi yang berkaitan dengan materi pembelajaran dari media sosial.
mengkampanyekan protokol kesehatan di media sosial sesuai anjuran pemerintah.

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 4 pts

Perhatikan contoh-contoh perlaku berikut!

1) Selalu berusaha untuk memperbaiki bacaan al-Qur’an dengan belajar tajwid.

2) Selalu membaca al-Qur’an setelah selesai shalat wajib secara rutin

3) Selalu membela kitab al-Qur’an , jika ada yang menistakannya

4) Selalu menjadikan kitab-kitab-Nya sebagai pedoman hidup Contoh perilaku yang mencerminkan beriman kepada kitab Al-Qur’an ditunjukkan pada nomor ….

A. 1), 2) dan 3)

B. 1), 2) dan 4)

C. 1), 3) dan 4)

D. 2), 3) dan 4)

Create a free account and access millions of resources

Create resources

Host any resource

Get auto-graded reports

Google

Continue with Google

Email

Continue with Email

Classlink

Continue with Classlink

Clever

Continue with Clever

or continue with

Microsoft

Microsoft

Apple

Apple

Others

Others

By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy

Already have an account?