KUIS TENTANG PERUNDUNGAN

Quiz
•
Other
•
Professional Development
•
Medium
Adelin Hursepuny
Used 54+ times
FREE Resource
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Peraturan kemendikburistek yang terkait dengan pencegahan dan penanggulangan tindak kekerasan di lingkungan satuan pendidikan yang benar adalah...
permendikbud nomor 82 Tahun 2015
permendikbud nomor 80 Tahun 2015
permendikbud nomor 82 Tahun 2016
permendikbud nomor 82 Tahun 2017
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Apa yang dimaksud dengan bullying?
kelakuan seseorang untuk menghormati kita
cara melakukan kegiatan bermanfaat
tindakan negatif yang dilakukan untuk kepentingan bersama
perilaku agresif disengaja yang menggunakan ketidakseimbangan kekuasaan atau kekuatan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Bila tidak tertangani dengan baik maka kasus perundungan dapat di laporkan melalui ...
kemmdikbud.lapor.go.id
kemendikbud.lapor.go.id
kemdikbudristek.lapor.go.id
Kemdikbud.lapor.go.id
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Menggunakan bahasa yang tak pantas kepada orang lain secara berulang dengan tujuan tertentu, termasuk kategori jenis perundungan
fisik
sosial
verbal
cyber
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Mengaplod photo pribadi seseorang yang tak pantas ke media sosial secara berulang dengan tujuan tertentu, termasuk kategori jenis perundungan?
Fisik
Verbal
Sosial
Cyber
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Mana dibawah ini yang bukan merupakan jenis perundungan:
Perundungan Verbal
Perundungan Fisik
Perundungan Cyber
Perundungan Orangtua
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Perundungan fisik adalah...
Berupa ejekan atau ancaman yang dilontarkan di media sosial
Tindakan mendorong, menyandung kaki dengan sengaja, meludahi hingga memukul.
Menyebar gosip kepada teman dengan tujuan merendahkan seorang teman lainnya
Mengejek teman secara langsung dan terang-terangan, mengatakan fisiknya buruk dsb
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
11 questions
Cyber-attacks, Domain Disputes

Quiz
•
Professional Development
10 questions
Communicate Clearly (Pre Test)

Quiz
•
Professional Development
10 questions
Communication Skills

Quiz
•
KG - Professional Dev...
10 questions
Kuis Bahasa Kasih

Quiz
•
Professional Development
20 questions
Komunikasi Efektif

Quiz
•
Professional Development
15 questions
Kuis Refleksi Pembelajaran dan Asesmen

Quiz
•
Professional Development
10 questions
IN OUT

Quiz
•
Professional Development
10 questions
Colepol variados 2

Quiz
•
Professional Development
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade