
Uji Pemahanan GRC

Quiz
•
Fun
•
Professional Development
•
Hard
Kepwil Jatim deputi.wil7@bpjs-kesehatan.go.id
Used 5+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
Apa Kepanjangan dari GRC ?
Governonce Risk & Complience
Governance, Risk & Complience
Governonce, Risk & Compliance
Governance, Risk & Compliance
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
Tujuan Penerapan Tata Kelola adalah dibawah ini... kecuali
Pengambilan keputusan dan Tindakan Organ BPJS Kesehatan dilandasi nilai moral yang tinggi, kepatuhan terhadap peraturan perundang-undangan , dan kesadaran tanggungjawab sosial kepada pemangku kepentingan
Meningkatkan pengelolaan BPJS Kesehatan secara profesional, efektif, dan efisien
Mendapatkan skor uji kepatuhan > 90
Mengoptimalkan peran BPJS dalam menyediakan Jaminan sosial bagi para peserta dan berkontribusi terhadap kepentingan masyarakat.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
Dasar Hukum Tata Kelola BPJS Kesehatan adalah?
Perpres 25 Tahun 2020 & Perdir Nomor 65 Tahun 2020
Perpres 65 Tahun 2019 & Perdir Nomor 25 Tahun 2019
Perpres 65 Tahun 2020 & Perdir Nomor 25 Tahun 2020
Perpres 25 Tahun 2019 & Perdir Nomor 65 Tahun 2020
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
Kesesuaian pengelolaan BPJS Kesehatan dengan ketentuan peraturan perundang- undangan merupakan prinsip penerapan tata kelola ???
Akuntabilitas
Kesetaraan dan Kewajaran
Partisipasi
Responsibilitas
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
keterlibatan pemangku kepentingan dalam proses pengambilan keputusan, untuk membangun kerjasama, mewujudkan pengambilan keputusan yang lebih baik, menumbuhkan kepercayaan dan meningkatkan transparansi merupakan prinsip penerapan tata kelola ???
Akuntabilitas
Kesetaraan dan Kewajaran
Partisipasi
Responsibilitas
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
kejelasan fungsi dan pelaksanaan pertanggungjawaban Organ BPJS Kesehatan merupakan prinsip penerapan tata kelola ???
Akuntabilitas
Kesetaraan dan Kewajaran
Partisipasi
Responsibilitas
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 5 pts
konsistensi dan perlakuan yang sama dalam penerapan peraturan dan kebijakan merupakan prinsip penerapan tata kelola ???
Responsibilitas
Prediktabilitas
Partisipasi
Keterbukaan
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
22 questions
Postest Profil Pelajar Pancasila A2

Quiz
•
Professional Development
20 questions
FUNQUIS

Quiz
•
Professional Development
16 questions
HARI KESIHATAN PERGIGIAN KOLEJ KOMUNITI TANGGA BATU

Quiz
•
Professional Development
15 questions
QUIZ PAJAK

Quiz
•
Professional Development
20 questions
Uji Pemahaman BCM Tahun 2023

Quiz
•
Professional Development
15 questions
Quiz form Section of Health Care Facilities Service Quality

Quiz
•
Professional Development
25 questions
Uji Pemahaman Fungsi SDMUK 2023

Quiz
•
Professional Development
20 questions
AMANAT APRIL UNTUK SO, FL DAN STAF BACK OFFICE

Quiz
•
Professional Development
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World

Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review

Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns

Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade