Workshop Koguheker
Quiz
•
Other
•
Professional Development
•
Practice Problem
•
Medium
I Suryanata
Used 1+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
10 questions
Show all answers
1.
FILL IN THE BLANK QUESTION
1 min • 1 pt
APA YANG BAPAK DAN IBU KETAHUI TENTANG PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI?
Answer explanation
Guru memfasilitasi murid sesuai dengan kebutuhannya, karena setiap murid mempunyai karakteristik yang berbeda-beda, sehingga tidak bisa diberi perlakuan yang sama. Walau demikian, bukan berarti kemudian pembelajaran berdiferensiasi memberikan perlakuan atau tindakan yang berbeda untuk setiap murid, maupun pembelajaran yang membedakan antara murid yang pintar dengan yang kurang pintar.
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Ciri-ciri atau kerekteristik pembelajaran berdiferensiasi antara lain adalah?
Lingkungan belajar mengundang murid untuk belajar.
Kurikulum memiliki tujuan pembelajaran yang didefinisikan secara jelas.
Guru menanggapi atau merespon kebutuhan belajar murid
Semua Benar
Answer explanation
Ciri-ciri atau kerekteristik pembelajaran berdiferensiasi antara lain; lingkungan belajar mengundang murid untuk belajar, kurikulum memiliki tujuan pembelajaran yang didefinisikan secara jelas, terdapat penilaian berkelanjutan, guru menanggapi atau merespon kebutuhan belajar murid, dan manajemen kelas efektif.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Contoh kelas yang menerapkan pembelajaran berdiferensiasi adalah ketika....
Guru menggunakan satu cara agar murid dapat mengeksploitasi isi kurikulum.
Guru memberikan satu kegiatan yang masuk akal sehingga murid dapat mengerti.
Memiliki informasi atau ide yang terbatas.
Guru memberikan beragam pilihan, sehingga murid dapat mendemonstrasikan apa yang mereka pelajari.
Answer explanation
Contoh kelas yang menerapkan pembelajaran berdiferensiasi adalah ketika proses pembelajaran guru menggunakan beragam cara agar murid dapat mengeksploitasi isi kurikulum, guru juga memberikan beragam kegiatan yang masuk akal sehingga murid dapat mengerti dan memiliki informasi atau ide, serta guru memberikan beragam pilihan di mana murid dapat mendemonstrasikan apa yang mereka pelajari.
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Contoh kelas yang belum menerapkan pembelajaran berdiferensiasi adalah....
Guru tidak suka memaksakan kehendaknya sendiri.
Guru tidak memahami minat, dan keinginan murid.
Kebutuhan belajar murid semuanya terpenuhi karena ketika proses pembelajaran menggunakan berbagai cara yang menyesuaikan kebutuhan murid.
Guru memberikan beragam kegiatan dan beragam pilihan kepada murid.
Answer explanation
Contoh kelas yang belum menerapkan pembelajaran berdiferensiasi adalah guru lebih memaksakan kehendaknya sendiri. Guru tidak memahami minat, dan keinginan murid. Kebutuhan belajar murid tidak semuanya terenuhi karena ketika proses pembelajaran menggunakan satu cara yang menurut guru sudah baik, guru tidak memberikan beragam kegiatan dan beragam pilihan.
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Untuk dapat menerapkan pembelajaran berdiferensiasi di kelas, hal yang harus dilakukan oleh guru adalah .....
Melakukan pemetaan kebutuhan belajar berdasarkan tiga aspek, yaitu: kesiapan belajar, minat belajar, dan profil belajar murid
Merencanakan pembelajaran berdiferensiasi berdasarkan hasil pemetaan.
Mengevaluasi dan merefleksi pembelajaran yang sudah berlangsung.
Semua jawaban benar.
Answer explanation
Untuk dapat menerapkan pembelajaran berdiferensiasi di kelas, hal yang harus dilakukan oleh guru antara lain:
Melakukan pemetaan kebutuhan belajar berdasarkan tiga aspek, yaitu: kesiapan belajar, minat belajar, dan profil belajar murid (bisa dilakukan melalui wawancara, observasi, atau survey menggunakan angket, dll)
Merencanakan pembelajaran berdiferensiasi berdasarkan hasil pemetaan (memberikan berbagai pilihan baik dari strategi, materi, maupun cara belajar)
Mengevaluasi dan erefleksi pembelajaran yang sudah berlangsung.
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Terdapat tiga strategi diferensiasi diantaranya adalah ....... kecuali.
Diferensiasi kebutuhan
Direfensiasi konten
Diferensiasi proses
Diferensiasi produk
Answer explanation
Terdapat tiga strategi diferensiasi diantaranya;
1. Direfensiasi konten
Konten adalah apa yang kita ajarkan kepada murid.
2. Diferensiasi proses
Proses mengacu pada bagaimana murid akan memahami atau memaknai apa yang dipelajari.
3. Diferensiasi produk
Produk adalah hasil pekerjaan atau unjuk kerja yang harus ditunjukkan murid kepada kita (karangan, pidato, rekaman, doagram) atau sesuatu yang ada wujudnya.
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Penerapan pembelajaran berdiferensiasi akan memberikan dampak bagi ....
Kelas
Murid
Sekolah
Guru
Answer explanation
Penerapan pembelajaran berdiferensiasi akan memberikan dampak bagi sekolah, kelas, dan terutama kepada murid. Setiap murid memiliki karakteristik yang berbeda-beda, tidak semua murid bisa kita beri perlakuan yang sama. Jika kita tidak memberikan pelayanan sesuai dengan kebutuhan murid maka hal tersebut dapat menghambat murid untuk bisa maju dan berkembang belajarnya.
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
15 questions
Kuis Rapat Pembinaan Agustus 2023
Quiz
•
Professional Development
10 questions
Mengenal AKMI
Quiz
•
Professional Development
10 questions
COMMUNICATION SKILL
Quiz
•
Professional Development
10 questions
Halal Bihalal TRAKNUS Group 2024
Quiz
•
Professional Development
10 questions
UJIAN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN
Quiz
•
Professional Development
10 questions
PENILAIAN KENDIRI - MODUL 2 TS25
Quiz
•
Professional Development
13 questions
KaRem 27 Yanayir 2024
Quiz
•
Professional Development
10 questions
Kuiz Hari Guru SKKTR 2024
Quiz
•
Professional Development
Popular Resources on Wayground
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
9 questions
FOREST Community of Caring
Lesson
•
1st - 5th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
19 questions
Veterans Day
Quiz
•
5th Grade
14 questions
General Technology Use Quiz
Quiz
•
8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Circuits, Light Energy, and Forces
Quiz
•
5th Grade
19 questions
Thanksgiving Trivia
Quiz
•
6th Grade

