Toleransi dalam Islam
Quiz
•
Fun
•
6th - 8th Grade
•
Medium
idha 2802
Used 11+ times
FREE Resource
Enhance your content
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Toleransi dapat diartikan ….
mudah menerima
kerjasama
berperilaku baik
tenggang rasa
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Makna toleransi dalam ajaran islam adalah ….
membiarkan orang lain beribadah sesuai dengan keyakinan masing-masing
ikut serta dalam ibadah yang dilakukan agama manapun
beranggapan bahwa apa yang diyakini orang lain adalah salah dan sesat
menganggap bahwa semua agama itu sama
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dalil mengenai kehidupan bertoleransi terdapat Al quran yaitu Surat Yunus ayat ….
39 dan 40
39 dan 41
40 dan 41
40 dan 42
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sikap saling menghargai diantara keberagaman yang ada di Indonesia dan tidak mudah merendahkan keberadaan orang lain merupakan nilai penting menjaga kebinekaan yaitu nilai ….
toleransi
keadilan
gotong royong
kerukunan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sikap yang harus dihindari dalam keberagaman agar tidak terjadi konflik didalam masyarakat adalah ….
diskriminasi
toleransi
tenggang rasa
kerjasama
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Agama Islam mengatur manusia untuk hidup rukun dan damai antar sesama manusia. Oleh karena itu, umat Islam yang berbuat kekerasan termasuk perbuatan yang dilarang dan hukumnya ….
makruh
haram
wajib
sunah
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Jika terjadi perbedaan pendapat terhadap suatu keyakinan dengan orang lain, maka yang harus dilakukan adalah ….
mengajak mereka untuk mengikuti apa yang kita yakini
menyampaikan kepada mereka bahwa apa yang mereka yakini merupakan suatu hal yang tidak benar
membiarkan mereka melaksanakan ibadah sesuai dengan keyakinannya
mengajak kerjasama dalam ibadah
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
9 questions
Miercoles de caritas
Quiz
•
1st - 12th Grade
12 questions
TEKA TEKI
Quiz
•
3rd - 12th Grade
15 questions
Cerdas Cermat kemerdekaan
Quiz
•
7th - 9th Grade
10 questions
MATEMATIKA - BAB SEGIEMPAT/GARIS PG
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Hidup Di Minecraft
Quiz
•
4th - 12th Grade
15 questions
old disney channel shows
Quiz
•
8th - 12th Grade
10 questions
Cap 2 Libro del Año 2024
Quiz
•
7th Grade
12 questions
tiktokers
Quiz
•
7th - 10th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Fun
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NFL Football logos
Quiz
•
KG - Professional Dev...
25 questions
Halloween trivia
Quiz
•
4th - 8th Grade
20 questions
Fall Trivia
Quiz
•
5th - 8th Grade
16 questions
Logos
Quiz
•
7th Grade
50 questions
State Mascots Tailgate
Quiz
•
6th Grade
20 questions
Logos
Quiz
•
6th Grade