Pembawa pesan kimiawi yang memfasilitasi dan menghubungkan komunikasi antar neuron, struktur tersebut adalah …

Asesmen Formatif Sistem Saraf

Quiz
•
Biology
•
9th - 12th Grade
•
Easy
Ahmad Zein
Used 1+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 10 pts
Neurotransmiter
Badan sel
Akson
Dendrit
Sinapsis
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 10 pts
Perhatikan urutan jenis sel dibawah ini
1. Axon
2. Sel Schwann
3. Soma
4. Terminal Presinaptik
5. Astrosit
6. Dendrit
7. Mikroglia
Struktur penyusun neuron adalah …
1, 2, 3, dan 6
1, 3, 4, dan 6
2, 3, 5, dan 6
2, 4, dan 6
4, 5, dan 6
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 10 pts
Perhatikan gambar dibawah ini!
Hubungan yang tepat antara gambar yang ditunjuk oleh nomor 3 dengan fungsinya adalah …
Menghambat impuls
Menghantarkan impuls
Menerima impuls
Konduksi melompat untuk mempercepat jalannya impuls
Menghubungkan impuls
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 10 pts
Sel saraf memiliki bagian struktur dengan fungsinya masing-masing. Hubungan yang tepat antara gambar yang ditunjuk oleh nomor 5 dengan fungsinya adalah . . .
Menerima impuls dari badan sel dan menjalarkan impuls ke sel-sel lain
Menerima impuls dari sel saraf yang lain
Menghambat jalannya impuls
Menghubungkan impuls
Sebagai isolator
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 10 pts
Perhatikan narasi dibawah ini
Municha adalah mahasiswi fakultas matematika dan ilmu pengetahuan alam semester enam. Suatu sore, saat pulang setelah aktivitas dari kampus ia tiba-tiba dikejar anjing di jalan. Seketika itu, Municha lari dengan kecepatan tinggi, padahal sehari-harinya ia cepat mengalami kelelahan saat lari sprint 100 meter meskipun berlangsung hanya beberapa detik. Municha akhirnya mampu melarikan diri setelah berlari tiga blok, dia baru tersadar terdapat luka lecet yang luas pada kedua lututnya. Jantung Municha berdetak cepat, dengan nafas terengah-engah, luka di lututnya yang terasa nyeri pun tidak disadari
Aktifitas Municha mengilustrasikan ketiga tahap dalam pengolahan informasi secara beruntun: ...
Integrase, masukan sensoris, dan keluaran motoric
Masukan motoric. integrase, dan keluaran sensoris
Masukan sensoris, integrase, dan keluaran motoric
Masukan integrase, motoric, dan keluaran sensoris
Masukan sensoris, motoric, dan keluaran integrase
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 10 pts
Perhatikan narasi dibawah ini untuk pertanyaan nomor 5-7
Municha adalah mahasiswi fakultas matematika dan ilmu pengetahuan alam semester enam. Suatu sore, saat pulang setelah aktivitas dari kampus ia tiba-tiba dikejar anjing di jalan. Seketika itu, Municha lari dengan kecepatan tinggi, padahal sehari-harinya ia cepat mengalami kelelahan saat lari sprint 100 meter meskipun berlangsung hanya beberapa detik. Municha akhirnya mampu melarikan diri setelah berlari tiga blok, dia baru tersadar terdapat luka lecet yang luas pada kedua lututnya. Jantung Municha berdetak cepat, dengan nafas terengah-engah, luka di lututnya yang terasa nyeri pun tidak disadari
Keadaan yang dialami oleh Municha diatur oleh tubuh khususnya di bagian …
Thalamus
Hipotalamus
Serebelum
Diensefalon
Serebrum
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 10 pts
Perhatikan narasi dibawah ini!
Municha adalah mahasiswi fakultas matematika dan ilmu pengetahuan alam semester enam. Suatu sore, saat pulang setelah aktivitas dari kampus ia tiba-tiba dikejar anjing di jalan. Seketika itu, Municha lari dengan kecepatan tinggi, padahal sehari-harinya ia cepat mengalami kelelahan saat lari sprint 100 meter meskipun berlangsung hanya beberapa detik. Municha akhirnya mampu melarikan diri setelah berlari tiga blok, dia baru tersadar terdapat luka lecet yang luas pada kedua lututnya. Jantung Municha berdetak cepat, dengan nafas terengah-engah, luka di lututnya yang terasa nyeri pun tidak disadari
Respon ketika Municha menghadapi keadaan diatas sangat bergantung pada kelenjar dan …
Saraf simpatik
Saraf parasimpatik
Saraf kranialis
Saraf spinalis
Saraf pusat
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
10 questions
2.3 Sains T4

Quiz
•
11th - 12th Grade
15 questions
BIOLOGI XI MIA - Sistem koordinasi

Quiz
•
11th Grade
10 questions
sistem saraf

Quiz
•
11th Grade
15 questions
SISTEM KOORDINASI

Quiz
•
1st - 10th Grade
10 questions
Sistem Saraf Manusia

Quiz
•
9th Grade
10 questions
Jaringan Saraf

Quiz
•
11th Grade
10 questions
sistem saraf manusia

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Sistem Regulasi: Saraf

Quiz
•
11th - 12th Grade
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
4th Grade
20 questions
Math Review - Grade 6

Quiz
•
6th Grade
20 questions
math review

Quiz
•
4th Grade
5 questions
capitalization in sentences

Quiz
•
5th - 8th Grade
10 questions
Juneteenth History and Significance

Interactive video
•
5th - 8th Grade
15 questions
Adding and Subtracting Fractions

Quiz
•
5th Grade
10 questions
R2H Day One Internship Expectation Review Guidelines

Quiz
•
Professional Development
12 questions
Dividing Fractions

Quiz
•
6th Grade
Discover more resources for Biology
25 questions
Spanish preterite verbs (irregular/changed)

Quiz
•
9th - 10th Grade
10 questions
Identify Slope and y-intercept (from equation)

Quiz
•
8th - 9th Grade
10 questions
Juneteenth: History and Significance

Interactive video
•
7th - 12th Grade
8 questions
"Keeping the City of Venice Afloat" - STAAR Bootcamp, Day 1

Quiz
•
9th - 12th Grade
26 questions
June 19th

Quiz
•
4th - 9th Grade
20 questions
Distance, Midpoint, and Slope

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Figurative Language Review

Quiz
•
10th Grade
27 questions
STAAR English 1 Review

Quiz
•
9th Grade