UH IPS Kelas 8
Quiz
•
Social Studies
•
8th Grade
•
Medium
Lailatul Intikhobah
Used 12+ times
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Pak Amir adalah seorang karyawan perusahaan swasta yang malas dan sering datang terlambat. Pada suatu ketika ia diberhentikan dari tempat kerjanya. Pak Amir menjadi pengangguran dan hidup susah. Kejadian tersebut termasuk ke dalam bentuk mobilitas sosial…
Vertikal naik
Horizontal
Vertikal turun
Horizontal naik
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Fajar merupakan siswa pindahan dari asal SMP NU Kertasemaya ke SMP NU Tenajar Kidul. Kejadian tersebut termasuk ke dalam bentuk mobilitas sosial…
Vertikal turun
Horizontal turun
Vertikal naik
Horizontal
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Berikut ini yang bukan termasuk faktor pendorong mobilitas sosial adalah…
Faktor individu
Kemiskinan
Faktor ekonomi
Faktor struktural
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Semua Presiden yang pernah memerintah negara Republik Indonesia, ia bukan karena keturunan Presiden, tetapi dipilih oleh rakyat. Hal ini termasuk ke dalam faktor…
Faktor ekonomi
Faktor individu
Faktor sosial
Faktor struktural
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Faktor yang bisa dilihat dari segi sikap, pengetahuan dan keterampilan, karena manusia lahir dengan sifat dan ciri khas masing-masing. Hal ini termasuk ke dalam faktor…
Faktor individu
Faktor ekonomi
Faktor sosial
Faktor struktural
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Kondisi ekonomi di suatu negara buruk, maka masyarakatnya akan memiliki pendapatan rendah atau terbatas. Hal ini termasuk ke dalam faktor…
Faktor sosial
Faktor ekonomi
Faktor politik
Faktor individu
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Setiap manusia dilahirkan dalam status sosial yang dimiliki oleh orangtuanya. Saat ia dilahirkan, tidak ada satu manusia pun yang dapat memilih status. Hal ini termasuk ke dalam faktor…
Faktor individu
Faktor ekonomi
Faktor sosial
Faktor struktural
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
PTS IPS KLS 8 GENAP 2223
Quiz
•
8th Grade
25 questions
UH IPS KELAS 8 PELAKU EKONOMI & PERANNYA
Quiz
•
8th Grade
25 questions
Sumatif Tengah Semester 2 kelas VIII th 2024
Quiz
•
8th Grade
25 questions
Latihan PTS Semester Genap Mugadeta
Quiz
•
8th Grade
20 questions
PERAN PELAKU PEREKONOMIAN
Quiz
•
8th Grade
20 questions
Pelaku ekonomi, Perdagangan, dan Redistribusi Pendapatan
Quiz
•
8th Grade
20 questions
Penilaian Harian I Kelas 8 IPS Semester Genap
Quiz
•
8th Grade
25 questions
PERAN PELAKU EKONOMI
Quiz
•
8th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Social Studies
20 questions
SS8H3
Quiz
•
8th Grade
10 questions
Causes of the American Revolution
Quiz
•
8th Grade
12 questions
Battles of the American Revolution
Lesson
•
8th Grade
15 questions
Mod 4.2: The Revolution Begins (Quizizz)
Quiz
•
8th Grade
10 questions
Vocabulary-Revolution #3
Quiz
•
8th Grade
2 questions
Manifest Destiny Bellwork
Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
13 Colonies
Quiz
•
8th Grade
17 questions
SS8H4 GMAS PREP
Quiz
•
8th Grade