Sesuatu yang benar, milik, kewenangan, dan kekuasaan seseorang untuk berbuat sesuatu karena sudah diatur undang-undang atau peraturan disebut ….
PKN PTS SMTR 2 KLS 5

Quiz
•
Education
•
1st - 5th Grade
•
Hard
Ida Darmayani
Used 6+ times
FREE Resource
35 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
hak
kewajiban
tanggung jawab
wewenang
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Hak yang paling mendasar pada manusia adalah hak….
hidup
pekerjaan
Kekayakan
pendidikan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Hak yang dimiliki setiap manusia, yang bersifat universal dan merupakan pemberian dari Tuhan Yang Maha Esa disebut ….
hak manusia
hak umum
hak asasi
hak individu
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada tanggal 20 November 1989 badan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) telah mengesahkan ….
konvensi hak-hak ibu
konvensi hak-hak anak
konvensi hak-hak buruh
konvensi hak-hak petani
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Menurut UU Nomor 35 Tahun 2014, seseorang yang belum berusia 18 tahun disebut ….
orang tua
bapak
ibu
anak
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Yang tidak termasuk hak-hak anak menurut Konvensi Hak-Hak Anak adalah ….
hak tumbuh kembang
hak kebebasan
hak kelangsungan hidup
hak perlindungan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tujuan disahkannya Konvensi Hak-Hak Anak adalah ….
untuk memilih anak-anak berprestasi
untuk memberikan mainan anak
untuk mengetahui kasus-kasus anak
untuk memberikan perlindungan terhadap anak
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
35 questions
PSA PPKn

Quiz
•
4th Grade
40 questions
Latihan Soal Tema 6 Kelas 5 SD/MI

Quiz
•
1st - 5th Grade
35 questions
BANK SOAL PPKn Kelas 4 Semester 1

Quiz
•
4th Grade
30 questions
SUMATIF AKHIR SEMESTER (PENDIDIKAN PANCASILA)

Quiz
•
5th Grade - University
40 questions
KUIZ NOVEL LEFTENAN ADNAN WIRA BANGSA

Quiz
•
1st - 12th Grade
30 questions
SAS 1 PPKN KELAS 5

Quiz
•
5th Grade
30 questions
PAS PKN Kelas 4 Semester 1

Quiz
•
4th Grade - University
30 questions
PPKn Kelas 4 Bab 2 dan 3

Quiz
•
4th Grade
Popular Resources on Quizizz
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade