Bentuk bumi pepat pada kedua kutub dan menggembung di daerah ekuator. Kondisi ini terjadi karena adanya.....
DAMPAK ROTASI DAN REVOLUSI BUMI

Quiz
•
Science
•
6th - 8th Grade
•
Hard
21PSB_ Ramadhani
Used 5+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perputaran bumi pada sumbunya
Pengaruh kekuatan magnet bumi
Tabrakan antara bumi dan benda langit
Berat beban yang ditopang bumi relatif besar
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Terlihatnya rasi bintang yang berbeda selama satu tahun merupakan akibat dari gerakan ....
Rotasi Bumi
Rotasi Bulan
Revolusi Bulan
Revolusi Bumi
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dibawah ini yang merupakan Peristiwa yang terjadi akibat rotasi bumi adalah . . . .
Pergantian siang dan malam
Pasang dan surut air laut
Pergeseran posisi matahari
Pergantian musim
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut yang bukan merupakan akibat revolusi bumi adalah....
Adanya pergantian musim
Terlihatnya rasi bintang yang berbeda dari bulan ke bulan
Adanya pergantian siang dam malam
Adanya perubahan lamanya waktu siang dan malam
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Salah satu pengaruh rotasi bumi adalah perbedaan pembagian waktu. Indonesia memiliki tiga pembagian waktu yang ditentukan berdasarkan....
Jarak relatif terhadap ekuator
Pembagian menurut provinsi
Letak terhadap garis bujur
Kondisi morfologi daerah
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Umur satu tahun dalam satu kalender 354 - 355 hari. Dasar Perhitungan kalender tersebut adalah
Rotasi Bumi
Rotasi Bulan
Revolusi Bulan
Revolusi Bumi
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pasang surut air laut dapat terjadi karena...
Posisi bulan dan matahari tegak lurus sehingga gaya tarik besar
Posisi bulan dan matahari sejajar sehingga gaya tarik besar
Posisi bulan dan matahari tegak lurus sehingga gaya tariknya kecil
Posisi bulan dan matahari sejajar sehingga gaya tariknya kecil
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
10 questions
Tata Surya

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Rotasi Bumi

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Dampak dari rotasi dan revolusi bumi

Quiz
•
6th Grade - University
10 questions
Quiz tentang Rotasi dan Revolusi Bumi

Quiz
•
6th Grade
15 questions
IPA Kelas 6 Tema 8 dan 9

Quiz
•
6th Grade
11 questions
IPA KELAS 6 TEMA 9

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Rotasi ,Revolusi Bumi ,Gerhana Bulan dan Gerhana Matahari

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Rotasi dan Revolusi Bumi

Quiz
•
6th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade