Perang dunia I berlangsung selama 4 (empat) tahun, yaitu terjadi pada tahun...
PERANG DUNIA I dan PERANG DUNIA II

Quiz
•
Education
•
11th Grade
•
Medium
smp gondanglegi
Used 104+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
A. 1914 - 1916
B. 1914 - 1917
C. 1914 - 1918
D. 1914 - 1919
E. 1914 - 1920
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Salah satu faktor penyebab terjadinya perang dunia I secara khusus adalah..
A. Perang saudara di Eropa
B. Ambisi Uni Soviet menguasai dunia
C. Terbunuhnya putra mahkota Austria-Hongaria oleh orang serbia
D. Terbunuhnya putra mahkota Inggris
E. Adanya perlombaan senjata
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Perang dunia I yang terjadi di Eropa melibatkan 2 blok yaitu ....
A. Blok sekutu dan blok sentral
B. Blok sekutu dan blok utara
C. Blok Sekutu dan blok selatan
D. Blok Utara dan blok selatan
E. Blok Sentral dan blok utara
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Negara-negara yang termasuk blok sekutu dalam perang dunia I adalah..
A. Inggris, Perancis dan Jerman
B. Inggris, Perancis dan Italia
C. Inggris, Perancis dan Rusia
D. Perancis, Rusia dan Jerman
E. Jerman, Austria-Hongaria dan Italia
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
1. Jerman
2. Austria-Hongaria
3. Perancis
4. Inggris
5. Italia
6. Rusia
dari daftar di atas, yang bukan termasuk negara blok sentral dalam perang dunia I adalah...
A. 1,2 dan 3
B. 3,4 dan 5
C. 3,4 dan 6
D. 2,3 dan 4
E. 4,5 dan 6
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Salah satu penyebab terjadinya perang dunia I secara umum adalah...
A. Terbunuhnya putra mahkota Austria-Hongaria
B. Terjadinya perang saudara
C. Jerman bersekongkol dengan Inggris
D. Pertentangan antar negara di Eropa
E. Pertentangan antar negara di Asia
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Pada jalannya perang dunia I, Jerman menerobos Belgia untuk menyerang Perancis yang terjadi pada tanggal...
A. 4 Agustus 1914
B. 5 Agustus 1914
C. 4 Agustus 1915
D. 5 Agustus 1915
6 Agustus 1915
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
QUIZ HUBUNGAN INTERNASIONAL 1

Quiz
•
11th Grade
15 questions
Leftenan Adnan Bab 16-18

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Politik Luar Negeri

Quiz
•
6th - 11th Grade
20 questions
Peran Indonesia melalui Organisasi Internasional

Quiz
•
11th Grade
25 questions
PPKN XI PTS

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Tema 7 kelas 5

Quiz
•
10th - 12th Grade
20 questions
PPKN

Quiz
•
11th Grade
20 questions
ULANGAN HARIAN BAB 4 PERAN INDONESIA DALAM PERDAMAIAN DUNIA

Quiz
•
11th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade