
Latihan Akhir-Jaringan Komputer dan Internet

Quiz
•
Education
•
Professional Development
•
Hard
Ailuyyy _
Used 10+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 2 pts
Jelaskan pengertian jaringan komputer!
Adalah sebuah sistem yang terdiri dari dua atau lebih komputer yang saling terhubung satu sama lain melalui media transmisi atau media komunikasi sehingga dapat saling berbagi data, aplikasi maupun berbagi perangkat keras komputer.
Adalah sebuah sistem komunikasi yang terdiri dari komputer yang terhubung melalui media transmisi atau media komunikasi sehingga dapat saling berbagi data, aplikasi maupun berbagi perangkat keras komputer.
Adalah sebuah sistem yang terdiri dari satu komputer yang terhubung melalui media transmisi atau media komunikasi sehingga dapat saling berbagi data, aplikasi maupun berbagi perangkat keras komputer.
Adalah sebuah sistem dari komputer yang terhubung melalui media kabel,
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 2 pts
Berikut ini yang bukan Manfaat Jaringan Komputer adalah…
Melalui jaringan komputer, Anda bisa melakukan proses pengiriman data secara cepat dan efisien.
Jaringan komputer membantu seseorang berhubungan dengan orang lain dari berbagai negara dengan mudah.
dapat mengakses berita atau informasi dengan sangat mudah melalui internet dikarenakan internet merupakan salah satu contoh jaringan komputer.
Dengan jaringan komputer,
Tidak bisa mengakses file yang dimiliki sekaligus file orang lain yang telah disebarluaskan melalui suatu jaringan, semisal internet.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 2 pts
Modem berfungsi untuk..
mengubah tampilan awal menjadi tampilan akhir atau sebaliknya.
mengubah data awal menjadi data akhir atau sebaliknya.
mengubah sinyal digital menjadi sinyal analog atau sebaliknya.
mengubah tampilan awal menjadi tampilan akhir atau sebaliknya.
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 2 pts
Fungsi Hub adalah…
mengubah sinyal transmisi jaringan
mengubah komposisi transmisi jaringan
mengubah arah transmisi jaringan
mengubah posisi transmisi jaringan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 2 pts
Kombinasi pengkabelan straight pada jaringan komputer yang sesuai dengan standart internasional adalah ….
White orange – orange - white green – blue - white blue - green – white brown - brown
White green – green - white orange – blue - white blue - orange – white brown - brown
White orange – orange - white green – green - white blue - blue – white brown - brown
White orange – orange - white green - green - white blue - blue – white brown - brown
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 2 pts
Setiap komputer yang terhubung ke jaringan dapat bertindak baik sebagai workstationmaupun server disebut jaringan …
Peer to peer
Local Area Network
Manajemen komputer
System informasi
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 2 pts
Satuan kecepatan transmisi data adalah...
data rate
Bit/sec
Data/sec
Bandwidth
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
Quiz Teknologi Informasi

Quiz
•
Professional Development
16 questions
KDB Quiz PEDi SS

Quiz
•
Professional Development
15 questions
Training Handling BKB

Quiz
•
Professional Development
20 questions
Sosialisasi Bahaya Listrik PLN

Quiz
•
Professional Development
20 questions
Pre-Test & Post - Test Transisi PAUD - SD

Quiz
•
Professional Development
20 questions
PENGURUSAN ASET AGENSI KERAJAAN

Quiz
•
Professional Development
20 questions
Kuis AKM Kelas

Quiz
•
Professional Development
20 questions
KUIZ AKAUN: Lejar

Quiz
•
2nd Grade - Professio...
Popular Resources on Wayground
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
15 questions
Core 4 of Customer Service - Student Edition

Quiz
•
6th - 8th Grade
15 questions
What is Bullying?- Bullying Lesson Series 6-12

Lesson
•
11th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade