
Load balancing kelompok 5

Quiz
•
Computers
•
Professional Development
•
Hard
lia kumala
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Action yang digunakan untuk memblokir akses suatu URL atau situs dengan menggunakan proxy adalah …
Input
Allow
Redirect
Deny
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Pernyataan dibawah ini yang paling sesuai dengan pengertian dari action = masquerade dalam mengatur sebuah Firewall NAT adalah …
Sebuah metode yang menolak paket data dari IP Private menuju internet
Sebuah metode yang mengizinkan dan memperbolehkan IP Private untuk terkoneksi ke internet dengan menggunakan bantuan sebuah IP Public
Sebuah metode yang menolak paket data dari internet menuju jaringan local
Sebuah metode yang mengubah jalur pengiriman paket data dari jaringan local menuju internet menggunakan IP Private
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Dalam melakukan konfigurasi load balancing, terdapat sebuah metode bernama PCC (Peer Connection Classifier), penjelasan yang sesuai dengan metode PCC adalah …
Dengan PCC kita bisa mengelompokkan trafik koneksi yang melalui atau keluar masuk router menjadi beberapa kelompok
Dengan PCC kita bisa membagi koneksi yang melalui atau keluar masuk router menjadi beberapa kelompok
Dengan PCC kita bisa mengubah jalur paket data yang melalui router sesuai akses yang diinginkan
Dengan PCC kita bisa menghubungkan banyak router dalam satu jalur
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Port untuk web-proxy yang digunakan pada router mikrotik adalah ….
80
8000
8080
22
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Manfaat dilakukanya load balancing pada sebuah jaringan adalah...
Client dapat mengakses internet dengan aman
Dapat dilakukan manajemen akses internet pada jaringan karena mendapat 2 atau lebih sumber internet
Administrator dapat membatasi kecepatan akses pengguna jaringan
Client mendapatkan alamat IP secara otomatis dari router
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Pernyataan berikut yang benar mengenail load balancing adalah..
Pembagian beban server secara seimbang
Proses pembagian beban server pada sekumpulan server
Pembagain bandwidth server pada client
Proses pembagian bandwidth secara merata
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Pada sebuah lab IP yang digunakan adalah 10.10.1.12/25. Berdasarkan IP tersebut, IP dibawah ini yang dapat digunakan oleh client adalah...
10.10.1.0
10.10.1.255
10.10.1.128
10.10.1.127
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
Part 3.4

Quiz
•
Professional Development
20 questions
DTN_Devops_Day_3

Quiz
•
Professional Development
25 questions
Kuis ICT, internet dan jaringan

Quiz
•
University - Professi...
22 questions
CIW IBA Lesson 7 Vocabulary

Quiz
•
8th Grade - Professio...
20 questions
IT Fundamentals - Quiz 2 - Winter 2024

Quiz
•
Professional Development
22 questions
QUIZZ X

Quiz
•
Professional Development
20 questions
MTA: 98-367 Security Part 1

Quiz
•
KG - Professional Dev...
21 questions
Web Tech GAME 1

Quiz
•
Professional Development
Popular Resources on Wayground
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
15 questions
Core 4 of Customer Service - Student Edition

Quiz
•
6th - 8th Grade
15 questions
What is Bullying?- Bullying Lesson Series 6-12

Lesson
•
11th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade