Turbin reaksi adalah turbin air yang melewati runner mengalami penurunan tekanan baik pada sudu pengatur maupun pada runner. Berikut ini yang termasuk ke dalam turbin reaksi adalah...
Quiz PPPMP 2022.2023

Quiz
•
Specialty
•
2nd Grade
•
Medium
Susilawati Banin
Used 2+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Turbin Francis
Turbin Horisontal
Turbin Impuls
Turbin Vertikal
Turbin Pelton
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Salah satu kekurangan dari turbin angin horisontal adalah...
menciptakan dorongan saat berputar
sangat sulit untuk memasang turbin angin di tower
kecepatan angin lebih lambat pada altitude yang rendah
dibutuhkan konstruksi tower yang besar untuk mensupport beban blade, gear box dan generator
energi angin yang tersedia lebih rendah.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada PLTGU dalam siklus Rankine, Uap jenuh dikeringkan lebih lanjut sampai menjadi uap panas lanjut pada tekanan konstan, terjadi di dalam..
Kondensor
Superheater
ekonomiser
turbin uap
evaporator
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Proses ekspansi isentropis (adiabatis)pada siklus Rankine dalam PLTGU terjadi pada..
kondensor
turbin uap
ekonomiser
evaporator
superheater
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Komponen utama turbocharger pada PLTD adalah...
turbin dan kompresor
turbin dan evaporator
prime mover dan gear box
prime mover dan kompresor
engine dan gear box
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada saat udara didorong masuk oleh turbocharger, tekanan udara tersebut juga meningkat. Karena tekanannya meningkat, suhu udara segar dari lingkungan yang dipompa (dikompresi) oleh turbocharger juga meningkat dan akan memperburuk mesin jika udara yang disuplai merupakan udara yang terlalu panas. Jika hal tersebut sampai terjadi, suhu ruang bahan bakar akan meningkat dan dapat terjadi overheating serta akan membuat udara memuai sehingga kepadatan udara berkurang. Hal tersebut dapat mempengaruhi kinerja terutama tenaga mesin karena pembakaran tidak terjadi secara sempurna karena kepadatan udara rendah akibat maka dipakai komponen..
radiator
evaporator
katup by pass
intercooler
kompresor
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Efisiensi turbin pada PLTA diperoleh dengan membandingkan antara...
daya mekanik dibagi dengan daya air
daya air dibagi dengan daya mekanik
daya hidrolis dibagi dengan daya keluar turbin
daya mekanis dibagi dengan daya turbin
daya air dibagi dengan daya turbin
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
10 questions
PTS Genap AS XI

Quiz
•
2nd Grade
10 questions
Boiler Appd Kelas 1

Quiz
•
1st - 5th Grade
10 questions
Review Pelatihan Rescue hari Ke 4

Quiz
•
1st - 12th Grade
10 questions
AKHLAK Time...

Quiz
•
1st - 5th Grade
10 questions
Distribusi Talks Series 1

Quiz
•
1st - 3rd Grade
15 questions
FOWA

Quiz
•
KG - Professional Dev...
10 questions
QUIZ PPGD (PRAMUKA)

Quiz
•
1st - 3rd Grade
15 questions
Mini Games Seminar Kewirausahaan Genbi Preneur 2024

Quiz
•
1st - 5th Grade
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
4th Grade
25 questions
SS Combined Advisory Quiz

Quiz
•
6th - 8th Grade
40 questions
Week 4 Student In Class Practice Set

Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
SOL: ILE DNA Tech, Gen, Evol 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
NC Universities (R2H)

Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
June Review Quiz

Quiz
•
Professional Development
20 questions
Congruent and Similar Triangles

Quiz
•
8th Grade
25 questions
Triangle Inequalities

Quiz
•
10th - 12th Grade