Quiz Stabilitas Obat Farmasi Industri

Quiz Stabilitas Obat Farmasi Industri

1st Grade

7 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Kimia Hijau

Kimia Hijau

1st Grade

11 Qs

TERMOKIMIA

TERMOKIMIA

1st - 4th Grade

12 Qs

WEEK 9

WEEK 9

1st Grade

10 Qs

KUIS BIOFARMASI PERKUTAN

KUIS BIOFARMASI PERKUTAN

KG - 5th Grade

11 Qs

Evaluasi Klasifikasi Materi

Evaluasi Klasifikasi Materi

1st Grade

5 Qs

OVK

OVK

1st Grade

9 Qs

Ilmu Kimia dalam Kehidupan

Ilmu Kimia dalam Kehidupan

1st Grade

10 Qs

GAMES BUMANTARA

GAMES BUMANTARA

1st - 3rd Grade

9 Qs

Quiz Stabilitas Obat Farmasi Industri

Quiz Stabilitas Obat Farmasi Industri

Assessment

Quiz

Chemistry

1st Grade

Medium

Created by

Muslim Suardi

Used 8+ times

FREE Resource

7 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

APakah faktor lingkungan yang dapat berpengaruh terhadap stabilitas obat? 1. Temperature, 2. Humidity, 3. Cahaya, 4. Gerhana.

Pernyataan 1,2,3 benar

1, 3 benar

2, 4 benar

4 benar

1,2,3,4 benar

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Apakah sifat dan karakteristik obat atau sediaan obat yang perlu dipenuhi? 1. Identitas, 2. Kekuatan, 3. Kualitas, 4. Kemurnian.

1,2,3 benar

1, 3 benar

2, 4 benar

4 benar

1,2,3,4 benar

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Indonesia termasuk wilayah dengn kelembaban rendah dan suhu tinggi.

Betul

Salah

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Penguraian suatu obat mengikuti kinetika orde 1. Manakah persaman yang sesuai untuk kinetika tersebut?

dA/dt = k. 1

dA/dt = k. C

dA/dt = k. C2

dA/dt = k. VC

dA/dt = k. C1/2

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Apakah reaksi kimia ini terjadi pada penurunan stabilitas obat atau sediaan obat? 1. Hidrolisis, 2. Oksidasi reduksi, 3. Rasemisasi, 4. Dekarboksilasi.

Pernyataan 1,2,3 benar

1, 3 benar

2, 4 benar

4 benar

1,2,3,4 benar

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Senyawaan atau gugus apakah yang mudah teroksidasi? 1. Hidroksil pada cincin aromatis, 2. Aldehyd, 3. Ikatan rangkap, 4. Karboksilat.

Pernyataan 1,2,3 benar

1, 3 benar

2, 4 benar

4 benar

1,2,3,4 benar

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Apakah contoh obat yang mudah rusak kena cahaya?

Talcum

Amylum

Antalgin

nifedipin

PCT