Sistem pada kendaraan yang berfungsi untuk memercikan bunga api pada busi untuk membakar campuran bahan bakar dan udara di ruang bakar pada akhir langkah kompresi yaitu....

Evaluasi Sistem Pengapian Elektronik

Quiz
•
Instructional Technology
•
1st Grade
•
Easy
Febrio Syamnur
Used 3+ times
FREE Resource
5 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
sistem pelumasan
sistem pengapian
sistem bahan bakar
sistem kelistrikan
sistem pemindah tenaga
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada sistem pengapian konvensional masih banyak kerugian pada penggunaannya, untuk mengatasi hal tersebut diciptakan sistem pengapian transistor. Berikut yang bukan merupakan keuntungan pengapian transistor yaitu....
tidak terdapat gerakan mekanik/gesekan kontak poin
tidak memerlukan perawatan atau penyetelan kontak poin
saat pengapian lebih cepat
kerja sistem pengapian stabil
susdut dwell ditetapkan oleh unit pengapian
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Agar diperoleh tegangan induksi yang baik dipengaruhi oleh faktor-faktor berikut ini, kecuali…
Penyetelan celah busi yang tepat
Pemakaian tingkat panas busi yang tepat
Pemakaian kendaraan yang tepat
Pemakaian koil pengapian yang sesuai
Pemakaian kondensor yang tepat
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada sebuah bengkel terdapat keluhan pada kendaraan sulit dinyalakan, sebagai seorang mekanik apa yang anda lakukan pertama kali periksa pada sistem pengapian jika terdapat keluhan tersebut? . . .
Melepas busi dan membersihkan dari kotoran
Periksa terdapat arus pada tegangan puncak coil pengapian
Menyetel celah busi
Mengganti coil pengapian
Melakukan tes kompresi
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada sistem pengapian konvensional dan pengapian tipe transistor tidaklah jauh berbeda. perbedaan yang paling mencolok pada kedua sistem pengapian tersebut terletak pada....
Contact breake
Sumber arus
Ignition coil
Busi yang digunakan
Koil
Similar Resources on Wayground
5 questions
KISI KISI US

Quiz
•
1st Grade
10 questions
Mendiagnosis kerusakan Engine Management System (EMS)

Quiz
•
1st Grade
10 questions
Kerusakan sistem kelistrikan dan kelengkapan tambahan

Quiz
•
1st Grade
10 questions
RBT TAHUN 6 - SISTEM ASAS ELEKTROMEKANIKAL 1

Quiz
•
1st - 12th Grade
10 questions
TRYOUT 1 TKRO

Quiz
•
KG - Professional Dev...
10 questions
Quizz MPLS Tek Otomotif SMKN Pertanian KRW 2024/2025

Quiz
•
1st Grade
10 questions
Quiz Teknologi pendidikan Usama

Quiz
•
1st Grade
10 questions
Soal TIK Kelas VII Semester 1 Bab 2

Quiz
•
1st Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade