PTS/UTS MAPEL PPKN KELAS 8 SEMESTER 2 T.A 2022

Quiz
•
Social Studies
•
8th Grade
•
Medium
Standards-aligned
DYMAS NOER
Used 174+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Tokoh-tokoh Kebangkitan Nasional muncul karena program Politik Etis atau Politik Balas Budi yaitu.....
Transmigrasi
Edukasi
Irigasi
Vaksinasi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Sejak berdirinya VOC , di berbagai Daerah VOC melakukan tindakan dengan melaksanakan politik devide et impera. pada uraian tersebut apa yang dimaksud dengan " Politik Devide Et Impera" ....
Politik adu domba
Politik otoriter
Politik demokrasi
Politik oligarki
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Penjajah Belanda dapat menguasai bangsa Indonesia dalam waktu yang lama karena bansa Indonesia mudah di pecah belah. Maka dari itu perjuangan yang dilakukan bangsa Indonesia pada saat itu sebelum tahun 1908 masih bersifat ....
Kedaerahan
Modern melalui organisasi
Mengandalkan fisik kekuatan senjata
Mengandalkan kekuatan alat tempur
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Upaya kerja paksa (rodi) guna membangun jalan sepanjang pulau Jawa (Anyer-Panarukan) untuk kepentingan militer, membuat rakyat makin menderita dilakukan pada saat Gubernur Jenderal .....
Daendels
Baron Van Houvell
Van Deventer
Van Den Bosch
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Gerakan Budi Utomo yaitu sebuah organisasi pertama di Indonesia yang bersifat nasional dan berbentuk modern atau lebih jelasnya sebuah organisasi dengan sistem pengurusan yang tetap, ada anggota, tujuan dan program kerja. Organisasi Budi Utomo sendiri dibentuk oleh pelajar STOVIA yang bernama….
dr. Wahidin Sudirohusodo
Cipto Mangunkusumo
dr. Soetomo
Tirto Adhi Soerjo
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Siapakah yang menjadi penggagas perlunya mendirikan organisasi yang bertujuan memajukan pendidikan dan meninggikan martabat bangsa, sehingga pada tanggal 20 Mei 1908 lahirlah Budi Utomo ....
dr Wahidin Soedirohusodo
dr Sutomo
Pelajar STOVIA
Tirto Adhi Soerjo
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Program Budi Utomo pada awal didirikan, bergerak dibidang ....
Social
Keagamaan
Politik
Perlawanan fisik terhadap penjajah Belanda
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
Bela Negara PPKn Kelas IX

Quiz
•
5th Grade - University
20 questions
ULANGAN TEMA 1 PKN KELAS 6

Quiz
•
8th - 12th Grade
20 questions
PENILAIAN HARIAN PPKN KELAS VIII Bab 5 SMT 2

Quiz
•
8th Grade
20 questions
kuiz pluralitas

Quiz
•
8th Grade
20 questions
Latihan PKN Kls 4

Quiz
•
4th - 11th Grade
20 questions
Kebangkitan Nasional

Quiz
•
8th Grade
20 questions
Ips kelas 8 bab 4

Quiz
•
8th Grade
20 questions
Tema 03: Nasionalisme dan Jati Diri Bangsa

Quiz
•
8th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade