Soal LCC1

Quiz
•
Computers
•
10th Grade - University
•
Medium
Made Sujana
Used 12+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Teknologi Komunikasi adalah segala hal yang berkaitan dengan penggunaan alat bantu untuk memproses dan mentransfer data dari perangkat yang satu ke lainnya. berikut merupakan alat yang termasuk teknologi komunikasi, kecuali...
Surat kabar
Komputer
Radio
Televisi
Telepon
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Alat pengolah data dari sejak zaman purba sampai saat ini digolongkan ke dalam 4 golongan besar, kecuali ...
Peralatan listrik
Peralatan manual
Peralatan mekanik
Peralatan elektronik
Peralatan mekanik elektronik
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sebelum ditemukannya komputer sebagai alat hitung, peralatan yang digunakan antara lain sebagai berikut, kecuali...
Kakulator Roda Numeric
Kakulator Roda Numeric 2
Abacus
Kalkulator Mekanik
Tablet PC
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kalkulator Mekanik yang merupakan alat hitung yang lebih praktis dalam kalkulasi karena alat tersebut dapat melakukan penjumlahan, pengurangan, perkalian, dan pembagian ditemukan oleh...
Gottfred Wilhem von Leibniz
Charles Xavier Thomas de Colmar
Blaise Pascal
Marty Cooper
Norman Abramson
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perkembangan komputer dapat dibagi dalam 5 generasi. generasi komputer yang menggunakan tabung hampa pada sirkuitnya adalah....
Komputer generasi pertama ( 1940 – 1959 )
Komputer generasi kedua ( 1959 – 1964 )
Komputer generasi ketiga ( 1964 – awal 80-an )
Komputer generasi keempat ( awal 80-an – sekarang )
Komputer generasi kelima ( computer masa depan )
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut adalah ciri-ciri komputer generasi pertama, kecuali ...
Menggunakan tabung hampa pada sirkuitnya
Program dibuat dengan bahasa mesin
Memiliki ukuran fisik yang kecil
Proses lambat
Memerlukan listrik yang besar
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Saat ini adalah perkembangan komputer generasi ke-4, ciri utamanya adalah ...
Menggunakan tabung hampa
Menggunakan IC
Menggunakan transistor
Menggunakan Chip
Menggunakan Diode
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
IP Address Test

Quiz
•
11th Grade
20 questions
SOAL TJBL KELAS XI

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Uji kompetensi komputer kelas 9

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
LATIHAN SOAL (TJBL-WAN) PERSIAPAN UN TKJ 1

Quiz
•
12th Grade
20 questions
DNS Server

Quiz
•
12th Grade
20 questions
Informatika kelas 11 ips

Quiz
•
11th Grade
15 questions
Computer and Other Human Inventions

Quiz
•
University
20 questions
QUIZ TIK SEJARAH KOMPUTER DAN HANDPHONE

Quiz
•
12th Grade - University
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World

Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review

Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns

Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade