PENILAIAN HARIAN KD 3.16 DAN 3.17

Quiz
•
Other
•
12th Grade
•
Hard
Marwan Wanti
Used 5+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Suatu proses untuk membagi pasar menjadi kelompok-kelompok konsumen yang lebih homogen, dimana tiap kelompok konsumen dapat dipilih sebagai target pasar untuk dicapai perusahaan dengan strategi bauran pemasarannya. Ini disebut sebagai….
pemasaran
promosi
segmentasi pasar
Market Positioning
marketing mix
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Di jaman sekarang banyak orang bepergian menggunakan kendaraan pribadi, namun seringkali terjebak macet, maka dari itu kebanyakan orang menggunakan alat transportasi yg canggih yaitu seperti gojek online. Hal tersebut termasuk paparan ….. dalam pemasaran.
deskriptif
naratif
argumentatif
persuasif
deduktif
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Seorang marketing produk baik berupa barang ataupun jasa, harus mampu dan luwes untuk memaparkan produknya baik secara deskriptif, argumentatif, naratif, maupun persuasif supaya konsumen lebih tertarik terhadap produk yang ditawarkan. Paparan argumentatif adalah paparan yang berisi ....
Gambaran sebuah produk agar konsumen seolah-olah melihat sendiri
Komplain konsumen terhadap produk yang telah dibelinya
Penjelasan, pembuktian untuk meyakinkan konsumen tentang produknya.
Ajakan kepada konsumen untuk melakukan sesuatu
Ungkapan pengalaman terhadap suatu produk
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Kelebihan produk kita adalah untuk memenangkan hati calon pembeli, namun hal ini tidak langsung berarti kita bisa menjatuhkan produk kompetitor seenaknya. Kita harus memahami batasan etika dan jangan sampai terkesan “menyerang” yang membuat kompetitor merasa dihina dan direndahkan. Itulah etika dalam melakukan usaha/kegiatan bisnis dalam pemasaran. ini berarti...
Memastikan produk tersebut telah memenuhi persyaratan spesifikasi,regulasi dan kontrak sesuatu produk;
Memastikan produk sudah berjalan sesuai dengan standarna melalui pembuktian demonstrasi produk;
Menyediakan data standar bagi kepentingan ilmiah, teknik dan kegiatan penjaminan mutu;
Menetapkan kesesuaian produk dengan penggunaan akhir;
Sebagai sarana perbandingan dengan produk lain
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
"Mungkin banyak dari kita tidak menyadari jika usaha jasa seserahan ini dapat digabungkan atau melakukan kerjasama dengan menyewakan bunga-bunga atau hiasan kotak seserahan untuk dekor lamaran atau ulang tahun, dan juga mungkin bisa digabung bersama penyedia wedding operation agar nantinya bisnis seserahan ini bisa berjalan lancar". Hal tersebut termasuk paparan ….. dalam pemasaran.
naratif
deskriptif
argumentatif
persuasif
deduktif
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Penyewaan kamar hotel dan apartemen merupakan jenis jasa ....
usaha rumah tangga
perawatan pribadi
komunikasi
bisnis
perumahan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Grab foods merupakan layanan antar makanan dan beli makanan secara instan, hanya dengan menggunakan aplikasi, kita dapat memilih makanan yang kita inginkan dan dengan segera makanan itu akan sampai ke tangan kita. Hal tersebut termasuk paparan ….. dalam pemasaran.
deskriptif
naratif
argumentatif
persuasif
deduktif
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
SOAL SEMESTER PRAKARYA REKAYASA ELEKTRONIKA KELAS XII

Quiz
•
12th Grade
20 questions
Ulangan Harian Bab 2 Pemasaran

Quiz
•
12th Grade
20 questions
Quiz Biaya Produksi

Quiz
•
11th Grade - University
20 questions
Quiz Kewirausahaan

Quiz
•
12th Grade - University
15 questions
KD 1 TBSM

Quiz
•
12th Grade
20 questions
WIRAUSAHA PRODUK KERAJINAN UNTUK PASAR GLOBAL

Quiz
•
12th Grade
20 questions
PKWU _ XII

Quiz
•
12th Grade
20 questions
Promosi Produk XII APHPi

Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade