UJI KOMPETENSI MATERI I'TIKAF

Quiz
•
Religious Studies
•
8th Grade
•
Easy
Wildhan Maulana
Used 6+ times
FREE Resource
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Seorang wanita diperbolehkan melakukan i’tikaf ketika dalam keadaan suci dari haid dan nifas. Namun, bagaimana dengan hukum wanita yang mengalami istihadhah apakah tetap boleh melaksanakan i’tikaf di masjid?
Tidak boleh sebab dikhawatirkan ada darah yang mengotori lantai masjid tempat melakukan i’tikaf
Tidak boleh karena tidak suci dari hadats dan najis
Dimakruhkan sebab masih terdapat alternatif ibadah lain
Diperbolehkan dengan syarat harus mengenakan kain pembalut
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Perhatikan Pernyataan A dan B di bawah ini!
Pernyataan A
1. Suci dari haid dan nifas
2. Berpakaian sederhana
3. Mendapat izin suami
Pernyataan B
4. Suci badan, pakaian dari najis
5. Tidak bercampur baur dengan laki-laki
6. Menggunakan tenda kecil dalam masjid
Dari beberapa peryataan tersebut yang termasuk syarat khusus bagi wanita untuk beri’tikaf adalah nomor?
1, 3 dan 5
1, 4 dan 6
2, 3 dan 4
2, 5 dan 6
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Perhatikan hadis berikut!
لاَ أُحِلُّ الْمَسْجِدُ لِحائِضٍ وَلاَ جُنُبٍ
Salah satu kandungan hadis di atas adalah larangan untuk beri’tikaf saat?
Sedang melakukan rangkaian ibadah lainnya
Kurang sehat badan, karena i'tikaf memerlukan kesiapan fisik
Sedang mengalami haid bagi wanita muslimah
Bercanda dan mengobrol di masjid saat melakukan i’tikaf
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Hal-hal yang tidak membatalkan i’tikaf antara lain adalah?
Makan dan minum
Keluar masjid untuk refreshing
Hilang akal
Mengalami haid
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
I’tikaf berasal dari kata اِعْتَكَفَ-يَعْتَكِفُ-اِعْتِكَافاً
yang berarti?
Bergerak
Berdiam diri
Menyendiri
Menyengaja
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Haidar melafalkan niat dengan lisan disertai niat dalam hati melaksanakan i’tikaf di masjid sekitar rumahnya. Setibanya di masjid dia menunaikan shalat sunah, membaca alqur’an, membaca shalawat, serta berzikir. Perbuatan baik Zaidan tersebut yang termasuk?
Hal yang diusnahkan dalam i’tikaf
Hal yang menjadi syarat i’tikaf
Hal yang diwajibkan dalam i’tikaf
Hal yang dimubahkan dalam i’tikaf
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Perhatikan beberapa poin berikut!
(1) Niat dalam hati
(2) Berpakaian yang bersih dan rapi
(3) Melafalkan niat
(4) Mu’takif
(5) Tidak berbicara dengan orang lain
(6) Berdiam diri di masjid
(7) Mengurangi pembicaraan dengan orang banyak.
Dari beberapa poin di atas tersebut yang termasuk rukun i’tikaf adalah?
1, 2, dan 5
1, 3, dan 5
1, 4 dan 6
2, 3 dan 5
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
Ramadan Quiz

Quiz
•
7th - 9th Grade
20 questions
RAMADHAN

Quiz
•
7th - 9th Grade
17 questions
P22 Kepimpinan Rasulullah SAW di Madinah.

Quiz
•
8th - 12th Grade
13 questions
Pend Islam

Quiz
•
8th Grade
20 questions
LATIHAN SAS FIKIH 8 Gasal

Quiz
•
8th Grade
20 questions
SHOLAT SUNNAH

Quiz
•
8th Grade
20 questions
Pelajaran agama islam kelas 7 dan 8

Quiz
•
8th Grade
20 questions
P28 Masjid Destinasiku

Quiz
•
8th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade