STRUKTUR DAN KEBAHASAAN TEKS EDITORIAL
Quiz
•
Journalism, Education
•
12th Grade
•
Practice Problem
•
Hard
ainia nurul
Used 31+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Bacalah teks editorial berikut!
Banjir yang selalu melanda Ibu Kota Jakarta sudah tidak bisa ditoleransi dan dimaklumi. Harus ada solusi yang cepat dan tepat untuk mengatasinya sebelum Jakarta benar-benar tenggelam. Salah satu solusi yang diusung Pemkot DKI Jakarta adalah program normalisasi sungai. Program tersebut berupa pengosongan lahan di sekitar sungai-sungai yang ada di Jakarta.
Teks di atas termasuk struktur bagian ….
Koda
Pernyataan Umum
Argumentasi
Penegasan ulang
Orientasi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Kalimat berikut yang merupakan kalimat kritik dan saran yang tepat yaitu ....
Hasil kerja karyawan baru itu masih sangat jauh dari standar operasional perusahaan.
Keputusan pemerintah menghentikan impor daging mungkin akan berdampak negatif bagi pasar.
Karyawan baru seharusnya lebih memperhatikan dan memahami standar operasional perusahaan dalam bekerja.
Pemerintah seharusnya tetap melakukan impor daging tetapi dalam jumlah kecil, hal ini ditujukan untuk mencukupi kebutuhan daging di pasar.
Pemerintah salah langkah dalam memutuskan kenaikan harga BBM, akan lebih baik jika pemerintah lebih memperhatikan konsekuensinya bagi rakyat kecil.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Bentuk alasan/bukti yang digunakan untuk memperkuat pernyataan disebut ….
Tesis
Koda
Kesimpulan
Argumentasi
Penegasan ulang
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Bacalah penggalan teks editorial berikut!
Tugas kita berikutnya, bagaimana kita menjadikan itu bukan sebuah kasus tetapi sebagai pola?
Kaidah kebahasaan teks editorial yang tampak pada kalimat di atas adalah ....
kata kerja rasioanl
kata populer
kata ganti penunjuk
konjungsi kausalitas
kalimat retoris
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Perhatikan penggalan teks editorial berikut!
Sebagai konsekuensi dari pembatasan penyaluran bahan bakar minyak bersubsidi, kelangkaan solar, dan premium mulai dirasakan di sejumlah daerah. Belum jelas tindakan apa yang akan ditempuh pemerintah agar kelangkaan yang kian meluas ini tak sampai memunculkan keresahan dan gejolak di masyarakat. Yang pasti, tidak bisa dengan dalih kuota tak boleh dilanggar, barang yang begitu vital bagi masyarakat dibiarkan menghilang dari pasaran.
Kata-kata populer yang terdapat dalam penggalan tersebut yaitu ....
minyak tanah, solar, dan premium
kelangkaan, gejolak, kuota
ditempuh, dirasakan, diamati
penyaluran, pasar, pembatasan
menyempit, memunculkan, menghilang
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Perhatikan penggalan teks editorial berikut!
Akar permasalahan ini adalah pihak yang mengizinkan orang-orang untuk membuat perkemahan di bantaran sungai (1). Menurut masyarakat sekitar, mereka telah membayar uang sewa kepada sejumlah oknum (2). Entah kita harus menyebut mereka apa? (3) Entah preman, entah yang lainnya (4). Yang pasti mereka itulah yang mengaku bahwa daerah tersebut, yang berplang milik pemerintah, merupakan wilayah kekuasaannya (5).
Kalimat retoris terdapat pada kalimat ....
nomor 1
nomor 2
nomor 3
nomor 4
nomor 5
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Perhatikan penggalan teks editorial berikut!
Salah satu solusi yang diusung Pemkot DKI Jakarta adalah program normalisasi sungai (1). Program tersebut berupa pengosongan lahan di sekitar sungai-sungai yang ada di Jakarta (2). Pengosongan lahan pun akan berimbas pada seluruh warga yang tinggal di permukiman sekitar sungai (3). Akan banyak relokasi yang dilakukan Pemkot DKI (4). Namun, relokasi ke rusunawa ternyata bukanlah kabar gembira bagi warga sekitar bantaran sungai sebab itu artinya mereka harus menata kembali hidup mereka dari awal (5).
Kalimat yang menyatakan kausalitas terdapat pada kalimat ....
nomor 1
nomor 2
nomor 3
nomor 4
nomor 5
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
KUIZ AKTIVITI KOKURIKULUM KELAB KOPERASI SEKOLAH SMKL 2021
Quiz
•
12th Grade
10 questions
Pendidikan Moral KSSM Tingkatan 5 - Ciri Individu Glokal
Quiz
•
1st - 12th Grade
10 questions
OTK KEUANGAN - RUANG LINGKUP KAS KECIL
Quiz
•
12th Grade
11 questions
HUDUD
Quiz
•
6th Grade - University
10 questions
UH 3 Bahasa Indonesia
Quiz
•
12th Grade
15 questions
Pendidikan anti korupsi
Quiz
•
11th Grade - University
10 questions
Teks Deskripsi Kelas 7 Kurikulum Merdeka
Quiz
•
12th Grade
15 questions
Struktur dan Kaidah Kebahasaan Teks Editorial
Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
9 questions
FOREST Community of Caring
Lesson
•
1st - 5th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
19 questions
Veterans Day
Quiz
•
5th Grade
14 questions
General Technology Use Quiz
Quiz
•
8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Circuits, Light Energy, and Forces
Quiz
•
5th Grade
19 questions
Thanksgiving Trivia
Quiz
•
6th Grade
