Latihan soal PPKn BAB 1 Sejarah Perumusan Dasar Negara

Latihan soal PPKn BAB 1 Sejarah Perumusan Dasar Negara

7th Grade

10 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Aktivitas Memenuhi Kebutuhan

Aktivitas Memenuhi Kebutuhan

7th Grade

10 Qs

Kuiz Motivasi dan Pembelajaran

Kuiz Motivasi dan Pembelajaran

1st Grade - University

15 Qs

Quiz kelas VII

Quiz kelas VII

7th Grade

15 Qs

lembaga sosial

lembaga sosial

7th Grade

10 Qs

Townhall: Elevating IT Together

Townhall: Elevating IT Together

6th - 8th Grade

12 Qs

PPPK

PPPK

1st Grade - Professional Development

10 Qs

A. Keluarga Awal Kehidupan

A. Keluarga Awal Kehidupan

7th Grade

10 Qs

ips klas 7 sem 1 potensi SDA dan kemaritiman di indonesia

ips klas 7 sem 1 potensi SDA dan kemaritiman di indonesia

7th Grade

11 Qs

Latihan soal PPKn BAB 1 Sejarah Perumusan Dasar Negara

Latihan soal PPKn BAB 1 Sejarah Perumusan Dasar Negara

Assessment

Quiz

Social Studies

7th Grade

Medium

Created by

rosyid mulangmtsn1wsb

Used 26+ times

FREE Resource

10 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Proses perumusan dasar negara Pancasila merupakan sebuah langkah lanjutan dari Janji Jepang, pada tanggal 1 Maret 1945, pemerintah jepang mengumumkan pembentukan sebuah badan yang memiliki tujuan untuk mempersiapkan kemerdekaan Indonesia, badan ini kita kenal sebagai….

PPKI

BPUPKI

Panitia Sembilan

Panitia Kecil

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Rumusan Pancasila yang resmi dan sah terdapat dalam ....

Piagam Jakarta

Ketetapan MPR

Pembukaan UUD 1945

Keputusan Presiden

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Pada masa reses (masa istirahat) sidang BPUPKI yang pertama, dibentuk sebuah panitia yang terdiri dari 9 orang anggota, Latar belakang dari dibentuknya panitia ini adalah …

Rumusan dasar negara menuari protes dari berbagai pihak

Batas waktu yang diberikan oleh BPUPKI sudah berakhir

Terlalu banyak rumusan dasar negara yang diajukan para pendiri bangsa

Belum tercapainya kesepakatan tentang rumusan dasar negara dalam siding pertama BPUPKI

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Dalam sidang I BPUPKI, tiga orang yang mendapatkan kesempatan untuk mengemukakan pendapat mengenai dasar Negara Indonesia yang akan dibentuk adalah ....

Muhammad Yamin, Soepardjo, dan Soekarno

Muhammad Yamin, Supomo, dan Soekarno

Muhammad Natsir, Supomo, dan Soekarno

Muhammad Natsir, Moh. Hatta, danSoekarno

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Ia merupakan salah satu tokoh perumus dasar negara, terkenal sebagai orator yang ulung pidato-pidatonya mampu membangkitkan semangat rakyat. Dengan tuduhan menghasut rakyat untuk memberontak, pada akhir Desember 1929 Ia dan beberapa tokoh PNI ditangkap dan dijatuhi hukuman penjara. Dari uraian tersebut tokoh yang dimaksud adalah…

Muh. Yamin

Soepomo

A.A Maramis

Soekarno

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Lima usulan dasar negara yaitu : Nasionalisme atau kebangsaan, Internasionalisme atau kemanusiaan, Mufakat, Kesejahteraan Sosial, dan Ketuhanan Yang Maha Esa yang disampaikan pada sidang BPUPKI menjadi peristiwa yang sangat bersejarah, sehingga momen ini diperingati setiap tahunnya dan menjadi salah satu dari hari besar nasional yang diperingati setiap tanggal…

1 Juni

20 Mei

10 November

1 Mei

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Perhatikan pernyataan berikut!


1) Memilih dan mengangkat Ir. Soekarno sebagai Presiden dan Drs. Moh. Hatta Sebagai Wakil Presiden

2) Membentuk Komite Nasional Indonesia Pusat (KNIP)

3) Merumuskan Dasar Negara

4) Menetapkan dan mengesahkan UUD 1945

5) Membagi Indonesia menjadi 8 Provinsi


Dari Pernyataan di atas, yang menjadi hasil dari siding PPKI Pada tanggal 18 Agustus 1945 adalah…

1), 2), 3)

1), 2), 4)

2), 3), 4)

2), 3), 5)

Create a free account and access millions of resources

Create resources

Host any resource

Get auto-graded reports

Google

Continue with Google

Email

Continue with Email

Classlink

Continue with Classlink

Clever

Continue with Clever

or continue with

Microsoft

Microsoft

Apple

Apple

Others

Others

By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy

Already have an account?