
Latihan soal Bab Tekanan Zat

Quiz
•
Physics
•
4th - 5th Grade
•
Medium
Dwi Oktarina
Used 3+ times
FREE Resource
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Tekanan adalah besarnya gaya yang bekerja pada benda tiap satuan luas permukaan bidang tekan. Berdasarkan definisi tersebut tekanan dapat dirumuskan dengan....
P = F x A
P = F/A
P = A/F
F = P/A
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Berikut ini merupakan besaran-besaran yang mempengaruhi besar kecilnya tekanan pada zat padat adalah...
gaya tekan dan luas permukaan benda yang ditekan
gaya tekan dan luas bidang tekan
berat benda dan luas permukaan benda
keruncingan benda dan luas bidang
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
satuan tekanan menurut satuan SI (Standar Internasional) adalah ....
N/ atau Pa
Kg/m.
gr/cm.
dyne/
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
seorang murid mendorong gerobak dengan kedua tangannya dengan gaya sebesar 90N. Jika luas telapak tangan adalah 150 cm2. Maka tekanan yang diberikan murid tersebut adalah...
3000 N/
6000 N/
8000 N/
10.000 N/
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Sebuah drum besi dapat mengapung di dalam air disebabkan oleh …
Massa jenis seluruh drum lebih kecil daripada massa jenis air
Massa jenis seluruh drum lebih besar daripada massa jenis air
Massa jenis bahan pembuat drum lebih kecil daripada massa jenis air
Massa jenis bahan pembuat drum lebih besar daripada massa jenis air
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Perhatikan pernyataan berikut :
(I) Pisau yang tajam mempunyai permukaan yang kecil agar mendapat tekanan yang besar untuk memotong
(II) Dua orang mendorong gerobak memberikan tekanan yang lebih besar daripada satu orang
(III) Kaki bebek yang berselaput mempunyai tekanan yang lebih kecil daripada kaki ayam ketika berjalan di tanah berlumpur
(IV) Udara di dataran tinggi lebih dingin karena memiliki tekanan yang lebih besar daripada dataran rendah
Pernyataan yang benar tentang tekanan adalah...
(I) dan (II)
(I) dan (III)
(II) dan (IV)
(III) dan (IV)
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Faktor yang tidak mempengaruhi besarnya tekanan hidrostatis adalah ….
Massa jenis zat
Luas bidang
Percepatan gravitasi
Kedalaman
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
16 questions
kuiz Fizik- tingkatan 4- bab 3

Quiz
•
4th Grade
15 questions
Fisika Kelas X (Lintas Minat)

Quiz
•
1st - 10th Grade
15 questions
Pesawat Sederhana

Quiz
•
5th - 8th Grade
15 questions
Energi

Quiz
•
4th Grade
20 questions
PENGUKURAN

Quiz
•
5th Grade
20 questions
Tipe 1 ( Energi)

Quiz
•
1st - 5th Grade
20 questions
IPAS Kelas 4

Quiz
•
4th Grade
10 questions
Miniatur Mesin Tanam

Quiz
•
4th - 6th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade