Soal Evaluasi Kelas 5 Tema 6 Subtema 3 Pembelajaran 1

Quiz
•
Other
•
7th Grade
•
Hard
Yuana Christina
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Sampah plastik hingga kini masih menjadi persoalan serius bagi Indonesia dan juga negara lain di dunia. Di nusantara, smapah palstik tak hanya dijumpai di wilayah darat saja, tetapi juga sudah menyebar luas ke wilayah laut yang luasnya mencapai dua pertiga dari total luas Indonesia. Semua pihak diimbau untuk terus terlibat dalam penanganan sampah plastik yang ada di lautan.
Sumber : http://www.mongabay.co.id
Kata kunci yang tepat pada teks di atas adalah … .
sampah daratan
sampah plastik
sampah perairan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Bahan konduktor yang sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari, biasanya terbuat dari bahan logam. Panci, wajan penggorengan, dan beberapa peralatan masak di dapur terbuat dari logam. Jenis logam yang paling sering digunakan untuk membuat alat-alat tersebut antara lain besi, aluminium, dan tembaga.
Sumber : https://www.mikirbae.com/2018/01/bahan-konduktor-dan-isolator-panas.html
Kata kunci dari teks di atas adalah … .
jenis logam
peralatan masak
bahan konduktor
bahan logam
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Teks di bawah ini yang mempunya kata kunci bahan isolator adalah … .
Bahan yang tidak dapat menghantarkan panas disebut isolator. Beberapa bahan yang termasuk sebagai isolator, antara lain adalah kayu, kain, dan plastik. Penggunaan bahan-bahan ini banyak sekali dijumpai di sekitar kita.
Perpindahan panas dengan cara konduksi memerlukan zat perantara yang membantunya mengalirkan panas dari sumber panas ke benda yang lain. Ingatlah bahwa panas mengalir dari tempat yang panas menuju tempat yang lebih dingin. Ada perantara panas yang dapat menghantarkan panas dengan baik, ada yang tidak.
Pemilihan bahan didasarkan pada sifat yang dimiliki bahan tersebut. Misalnya, benda yang dapat menghantarkan panas dan benda yang tidak dapat menghantarkan panas. Ada benda yang mempunyai kemampuan menghantarkan panas dengan baik. Ada pula benda yang tidak dapat menghantarkan panas. Bahan yang dapat menghantarkan panas dengan baik disebut dengan konduktor. Bahan yang tidak dapat menghantarkan panas disebut dengan isolator.
Bahan konduktor yang sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari, biasanya terbuat dari bahan logam. Panci, wajan penggorengan, dan beberapa peralatan masak di dapur terbuat dari logam. Jenis logam yang paling sering digunakan untuk membuat alat-alat tersebut antara lain besi, aluminium, dan tembaga.
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Sampah plastik sangat berbahaya jika dibuang sembarangan. Sampah palstik tidka bisa membusuk. Ini berarti sampah plastik tidka dapat didaur ulang oleh alam. Jika terbawa oleh air sungai akan mengganggu ekosistem. Banyak malkhluk hidup yang mati Karen menelan sampah plastik.
Pokok pikiran bacaan di atas adalah … .
membuang sampah sembarangan
dampak membuang sampah sembarangan
dampak membuang sampah plastik sembarang
sampah plastik tidak dapat didaur ulang
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
1. Masyarakat Osing yang tinggal di daerah pesisir ujung timur Pulau Jawa, tepatnya di Kabupaten Banyuwangi, telah lama melakukan kegiatan membatik. Kegiatan ini umumnya dilakukan dalam skala industri rumah tangga. Setiap kelompok pembatik bisa memliki motif sendiri yang menjadi keunikan dari kelompok tersebut. Dengan semakin tingginya minat masyarakat umum terhadap batik, para pelaku industri batik di Banyuwangi pun melakukan banyak terobosan. Salah satunya adalah menggunakan pemakaian bahan pewarna alami untuk batik mereka. Bahan-bahan yang digunakan adalah berbagai jenis tanaman yang ada di sekitar rumah perajin seperti daun krangkong, lamtoro, manga, jati, jengkol, kulit kopi, dan lain-lain.
Pokok pikiran bacaan di atas adalah … .
Kegiatan membatik masyarakat Osing di Banyuwangi
Bahan alami untuk mewarani batik
Terobosan pembatik masyarakat Osing di Banyuwangi
Semaik tingginya minat masyarakat terhadap batik
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
benda di atas termasuk jenis benda … .
isolator
konduktor
isolasi
kondensasi
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Plastik digunakan untuk membuat gagang sendok sayur. Hal ini karena plastik bersifat … .
tidak mudah meleleh
menyerap panas
menahan panas
kuat dan keras
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
10 questions
ULANGAN PRAKARYA KELAS 7

Quiz
•
7th Grade
15 questions
KELAS 5 PTS SMT 2 MAPEL BI (TEMA 6)

Quiz
•
5th - 12th Grade
15 questions
Pengayaan SAT BI Kls 3

Quiz
•
3rd Grade - University
15 questions
Prakarya Kelas 7 LIMBAH

Quiz
•
7th Grade
15 questions
ASHB PRAKARYA

Quiz
•
7th Grade
10 questions
UH 7B Kerajinan Bahan Limbah Lunak

Quiz
•
7th Grade
10 questions
P5 Gaya Hidup Berkelanjutan

Quiz
•
7th Grade
15 questions
Kerajinan Limbah Lunak

Quiz
•
7th - 12th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade