Perubahan Energi

Quiz
•
Science, Physics
•
3rd - 4th Grade
•
Medium
Ms Vika
Used 780+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perubahan energi yang terjadi pada gambar berikut adalah ....
energi listrik menjadi energi panas
energi listrik menjadi energi gerak
energi kimia menjadi energi panas
energi kimia menjadi energi gerak
2.
MULTIPLE SELECT QUESTION
45 sec • 1 pt
Berikut yang merupakan perubahan energi kimia menjadi energi gerak antara lain .... (jawaban lebih dari satu)
mobil yang berjalan
anak bermain bola
kipas yang berputar
sepeda motor yang berjalan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan gambar berikut ini!
Perubahan energi yang terjadi pada benda tersebut, dialami juga oleh ....
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perubahan energi yang terjadi pada peristiwa fotosintesis adalah ....
cahaya menjadi makanan
cahaya menjadi biologi
cahaya menjadi kimia
cahaya menjadi gerak
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Energi yang ditimbulkan oleh air terjun yang mengenai turbin disebut . . . .
energi cahaya
energi gerak
energi bunyi
energi kimia
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Contoh perubahan energi gerak menjadi energi listrik yaitu ....
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Jika kita menggosokkan kedua telapak tangan, maka perubahan energi yang terjadi yaitu ....
Energi gerak menjadi energi listrik
Energi gerak menjadi energi panas
Energi gerak menjadi energi bunyi
Energi gerak menjadi energi cahaya
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
10 questions
SAINS KELAS 4 SD

Quiz
•
4th Grade
15 questions
Perubahan Energi

Quiz
•
4th Grade
10 questions
Soal Perubahan Energi kelas 3 tema 6 subtema 2

Quiz
•
3rd Grade
15 questions
Energi

Quiz
•
4th Grade
10 questions
Transformasi Energi

Quiz
•
4th Grade
10 questions
GAYA LISTRIK

Quiz
•
4th Grade
15 questions
PERUBAHAN ENERGI

Quiz
•
3rd Grade
10 questions
IPAS ENERGI YANG BERGERAK

Quiz
•
4th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade