Tata Surya Kelas 7
Quiz
•
Science
•
7th Grade
•
Hard
panji gumilar
Used 34+ times
FREE Resource
Enhance your content
30 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Kala rotasi planet adalah waktu yang diperlukan oleh ....
planet untuk sekali berputar pada sumbunya
planet untuk sekali mengelilingi matahari
bulan untuk sekali mengelilingi matahari
planet untuk sekali mengelilingi satelit
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Karakteristik benda langit :
(1) Merupakan pusat tata surya kita
(2) Mempunyai lapisan troposfer
(3) Merupakan bintang terdekat ke bumi
(4) Mempunyai lapisan stratosfer
Berdasarkan ciri di atas yang merupakan karakteristik matahari adalah ....
(1) dan (2)
(1) dan (3)
(2) dan (4)
(3) dan (4)
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Matahari tampak dari bumi sebagai bintang paling besar karena ....
matahari adalah bintang terbesar
mempunyai energi yang paling besar
bintang yang paling terang
bintang yang paling dekat dengan bumi
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Berikut ini lapisan matahari secara urut dari dalam keluar yang benar adalah ....
inti matahari, fotosfer, kromosfer, dan korona
inti matahari, kromosfer, fotosfer, dan korona
korona, kromosfer, fotosfer, dan inti matahari
korona, fotosfer, kromosfer, dan inti matahari
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Bagian permukaan matahari yang dapat kita lihat setiap hari. bagian ini memiliki suhu sekitar 6000 kelvin dengan ketebalan sekitar 300 km. Di bagian ini terdapat bintik matahari, yaitu daerah dengan medan magnet yang kuat dan dingin serta lebih gelap dari daerah di sekitarnya. Lapisan tersebut adalah ....
korona
kromosfer
fotosfer
inti matahari
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
planet dalam dan planet luar dipisahkan oleh adanya ....
asteroid
meteoroid
satelit
meteorit
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Perhatikan data planet di bawah ini.
(1) Merkurius
(2) Venus
(3) Yupiter
(4) Mars
Kelompok planet yang termasuk planet terestrial ditunjukkan oleh nomor ....
(1), (2), (3)
(1), (2), (4)
(1), (3), (4)
(2), (3), (4)
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
25 questions
Penilaian Harian Keanekaragaman Hayati
Quiz
•
7th Grade
25 questions
Ulangkaji Sains Tahun 6 Bahan Buangan KSSR
Quiz
•
1st - 12th Grade
25 questions
Law of Universal Gravitation
Quiz
•
6th - 8th Grade
25 questions
soal ipa
Quiz
•
7th Grade
25 questions
PENILAIAN AKHIR TAHUN IPA KELAS VII
Quiz
•
7th Grade
25 questions
Gerak dan gaya
Quiz
•
7th Grade
25 questions
UJIAN MID SEMESTER - IPA Kelas VII
Quiz
•
7th Grade
25 questions
Asesmen Lingkup Materi Bab Tata Surya
Quiz
•
7th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Science
20 questions
Distance Time Graphs
Quiz
•
6th - 8th Grade
26 questions
7.6E Rate of Dissolution
Quiz
•
7th Grade
17 questions
Energy Transformations
Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
Exploring Newton's Laws of Motion
Interactive video
•
6th - 10th Grade
17 questions
Thermal Energy Transfer
Lesson
•
6th - 8th Grade
10 questions
Exploring Chemical and Physical Changes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Photosynthesis and Cellular Respiration
Quiz
•
7th Grade
25 questions
Cell Structure
Lesson
•
7th Grade