MARI HIDUP SEDERHANA DAN IKHLAS

Quiz
•
Religious Studies
•
5th Grade
•
Medium
Yanti Cantik
Used 132+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Keuntungan hidup sederhana seperti berikut ini, kecuali ... .
orang yang hidup sederhana mampu melawan godaan syetan yang mendorong hidup boros
orang yang hidup sederhana tidak pernah mengambil harta orang lain
orang yang hidup sederhana selalu mengutamakan harta dunia
orang yang hidup sederhana biasanya rendah hati
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Menurut Q.S Al Isra' ayat 27 pemboros adalah saudara ... .
syetan
ulama
khalifah
orang-orang beriman
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kandungan ayat al Isra' ayat 27 adalah ... .
pemboros adalah temannya syetan
pemboros menimbulkan kesengsaraan
syetan suka dengan orang-orang yang sombong
janganlah kamu meniru perilaku syetan yang hina
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Contoh hidup sederhana adalah ... .
memakai pakaian bermerk dari luar negeri
datang kepernikahan saudara menggunakan perhiasan yang berlebihan
pergi ke sekolah diantar dengan mobil mewah
pergi ke sekolah naik sepeda
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Apabila hidup boros terus saja kita pelihara dan suatu saat ketika tidak terpenuhi aka timbullah berbagai macam permasalahan seperti di bawah ini, kecuali .... .
mengambil barang milik orang lain
selalu bersyukur atas rezeqi yang Allah swt berikan
marah-marah
gelisah
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sebagai seorang yang beriman hendaknya kita selalu menghiasi hidup dengan memperbanyak amal baik, Namun amal baik itu akan mendapat pahala dari Allah apabila... .
amalan itu banyak
amalan itu sering dilakukan
amalan yang dikerjakan dengan niat
amalan itu dikerjakan dengan ikhlas
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Diterima tidaknya amal perbuatan seseorang ditentukan oleh .... .
banyak sediktnya amal perbuatan tersebut
ketawadhu'annya orang yang beramal
banyaknya dan seringnya amalan tersebut dikerjakan
ikhlas dan tidaknya orang yang mengerjakan amal perbuatan
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
Ulangan Harian Pendidikan Agama Islam Kelas 5

Quiz
•
5th Grade
20 questions
pendidikan agama islam

Quiz
•
1st - 5th Grade
20 questions
ASESMEN PAT KLS 5 K13

Quiz
•
1st - 5th Grade
20 questions
Pendidikan Agama Islam

Quiz
•
3rd - 6th Grade
20 questions
Kelas 5 Asmaul Husna

Quiz
•
5th Grade
25 questions
KELAS 5 PTS PAI SEMESTER 2

Quiz
•
5th Grade
20 questions
QUIZZIZ PAI KLS 5 SDN SUKDANAU 06

Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
LATIHAN SOAL PAT PAI KELAS 5

Quiz
•
1st - 5th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World

Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review

Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns

Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade