RANGKAIAN ARUS BOLAK BALIK

Quiz
•
Physics
•
12th Grade
•
Medium
Liza Agustina
Used 69+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Contoh sumber arus bolak balik adalah…
Baterai
Resistor
Elemen Volta
Generator
Aki
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada musim kemarau, tegangan listrik PLN di rumah mengalamai penurunan. Hal ini disebablan oleh..
Kurangnya pasokan batu bara
Jariangan listrik di PLN kurang baik/stabil karena terbakar
PLN menggunakan air sebagai penggerak generator, pada musim kemarau debit air relative berkurang
Beban di rumah kita terlalu banyak
Jarak PLTA sebagai sumber tenaga jauh dari rumah kita
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Besarnya selisih sudut fase antara kedua gelombang disebut.....
Nilai efektif
Diagram fasor
Beda fase
Sama fase
Sudut fase
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Alat yang dapat digunakan untuk mengukur tegangan, arus dan hambatan untuk DC maupun AC adalah…
Osiloskop
Termometer
Amperemeter
Multimeter
Voltmeter
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada sebuah televisi tertera ketentuan 220 V AC, 60 W dan 60 Hz. Pernyataan berikut ini berhubungan dengan ketentuan tersebut.
1).Tegangan listrik maksimum yang boleh digunakan 220 V AC.
2).Frekuensi arus listrik bolak-balik yang baik untuk televisi adalah 60Hz.
3).Tegangan listrik rata-rata yang boleh digunakan adalah 220 V AC.
4).Tegangan listrik efektif yang boleh digunakan adalah 220 V AC.
Pernyataan yang benar adalah ….
1,2,3
1,3
2,4
4
1,2,3,4
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Jika tegangan maksimum sumber arus bolak-balik = 200 V, maka besar kuat arus maksimum yang mengalir pada rangkaian adalah....
1,5 A
2,0 A
2,5 A
3,0 A
3,5 A
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Hitunglah frekuensi resonansi dari sebuah rangkaian dengan hambatan yang diabaikan mengandung induktansi 60 mH dan kapasitansi 600 pF!
15 KHz
20 KHz
25 KHz
26,5 KHz
30 KHz
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
25 questions
RANGKAIAN AC

Quiz
•
12th Grade
15 questions
UH Dasar-dasar Elektronika Sederhana

Quiz
•
10th - 12th Grade
20 questions
Rangkaian Elektronik dan Kuhum Kirchhoff

Quiz
•
12th Grade
20 questions
CÁC MẠCH ĐIỆN XOAY CHIỀU - BÀI TẬP

Quiz
•
12th Grade
20 questions
Fissika Lintaas Minnat Kelaas 12 IIPS

Quiz
•
12th Grade
20 questions
QUIZ Grade 6

Quiz
•
12th Grade
25 questions
Soal Listrik Dinamis

Quiz
•
12th Grade
20 questions
Electricity and Magnetism

Quiz
•
9th - 12th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World

Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review

Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns

Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade