Perubahan Wujud Benda Kelas 3
Quiz
•
Science, Education
•
3rd Grade
•
Practice Problem
•
Hard
Meida Fitri
Used 205+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sesuatu yang menempati ruang dan mempunyai massa disebut.....
benda
bentuk
ukuran
warna
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Benda yang terbuat dari bahan plastik memiliki sifat diantaranya yaitu…..
Bersifat keras
Ringan dan kedap air
Tidak mudah patah
Menghantarkan panas dan listrik
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Benda yang dimanfaatkan untuk membuat rel kereta api terbuat dari bahan…..
Kayu
Kaca
Besi dan baja
Karet
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Contoh benda yang terbuat dari bahan karet adalah…..
Sendok dan garpu
Baju dan gelas
Ban dan Koran
Ban dan balon
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Benda dapat berubah wujud antara lain disebabkan karena …..
Dipanaskan dan didinginkan
Didiamkan dan direndam
Ditiup dan dipukul
Dibungkus dan ditutup
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Peristiwa perubahan wujud benda dari gas berubah menjadi benda cair disebut…..
Mencair
Menguap
Mengembun
Menyublim
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Contoh perubahan wujud benda yang menyerap atau menerima energi panas (kalor) adalah…..
Mencair, menguap, dan menyublim
Mencair, menguap, dan mengembun
Mencair, membeku, dan mengembun
Mencair, mengembun, dan menyublim
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
IPA kls 3
Quiz
•
3rd Grade
15 questions
Flora dan Fauna di Indonesia
Quiz
•
1st Grade - Professio...
10 questions
Kekayaan Alam Indonesiaku
Quiz
•
1st - 5th Grade
15 questions
PEMASARAN RBT
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
IPA Kelas 5 - Ekosistem Makhluk Hidup_1
Quiz
•
1st - 5th Grade
10 questions
AFMP Day 6
Quiz
•
1st - 3rd Grade
15 questions
Ulangkaji prinsip akaun *kuiz2 @4ak2
Quiz
•
1st - 3rd Grade
15 questions
PH 2 ADUM-Komunikasi ditempat kerja
Quiz
•
KG - 10th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
9 questions
FOREST Community of Caring
Lesson
•
1st - 5th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
19 questions
Veterans Day
Quiz
•
5th Grade
14 questions
General Technology Use Quiz
Quiz
•
8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Circuits, Light Energy, and Forces
Quiz
•
5th Grade
19 questions
Thanksgiving Trivia
Quiz
•
6th Grade
Discover more resources for Science
14 questions
States of Matter
Lesson
•
KG - 3rd Grade
13 questions
Module 2 DQ1
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Energy Types Quiz
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Force and Motion
Quiz
•
3rd - 4th Grade
5 questions
Severe Weather
Interactive video
•
1st - 5th Grade
12 questions
States of Matter
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Thermal Energy
Quiz
•
3rd Grade
18 questions
Plant Organ and Function Review
Lesson
•
3rd - 5th Grade
