LATIHAN PPKN TOLONG MENOLONG SUB TEMA 4 TEMA 3 KELAS 3SD
Quiz
•
Other
•
3rd Grade
•
Practice Problem
•
Easy
triana 3C
Used 67+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Terciptanya hidup rukun dan damai di dalam keluarga adalah berkat dari adanya . . . .
perbedaan
keanekaragaman
persatuan dan kesatuan
sikap acuh tak acuh
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ayahnya Dadang sedang membersihkan dapur. Sikap Dadang yang baik adalah . . . ..
pergi bermain
tidur-tiduran sambil menonton televisi
mengambil buku pelajaran dan pura-pura belajar
bergegas membantu Ayah sebisanya
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dengan bekerja sama di rumah, berarti kita . . . pekerjaan orang tua.
menambah
meringankan
melalaikan
melupakan
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Rita, Atik, dan Yuni sedang bermain bersama. Sikap mereka dalam menjaga persatuan saat bermain bersama adalah . . . .
marah kepada teman
berebut mainan
berteman dengan siapa saja
mengejek teman yang kalah saat bermain
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sikap suka tolong-menolong seyogyanya diterapkan sejak . . . .
dini / kecil
sekolah dasar
remaja
dewasa
6.
MULTIPLE SELECT QUESTION
30 sec • 1 pt
Contoh perilaku yang mencerminkan "Bhinneka Tunggal Ika "adalah
hanya mau berteman dengan orang yang sukunya sama
saling membantu tanpa membedakan suku dan agama
tidak bangga sebagai warga negara Indonesia
7.
MULTIPLE SELECT QUESTION
30 sec • 1 pt
Mengelola sumber daya alam (SDA) dan memelihara sumber daya yang mendukungnya agar bermanfaat bagi peningkatan kesejahteraan rakyat dari generasi ke generasi selanjutnya begitu seterusnya adalah contoh yang sesuai dengan dengan sila ...
Persatuan Indonesia
Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan dan perwakilan
Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
UTS WAN Kelas XI TKJ Semester Ganjil 2020/2021
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
KERAJINAN BAHAN KERAS (1-11)
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
KUIS PELAJAR PANCASILA
Quiz
•
3rd - 6th Grade
20 questions
PAS TTQ Kelas 7
Quiz
•
1st - 5th Grade
20 questions
TEMA 7 KELAS 5 IPA
Quiz
•
1st - 5th Grade
20 questions
GETARAN, GELOMBANG, DAN BUNYI DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI
Quiz
•
1st Grade - University
20 questions
Kuis Pemanasan - Ulangan Bersama 1
Quiz
•
1st - 10th Grade
20 questions
PH 1 Semester 2 Kelas 3
Quiz
•
3rd Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
9 questions
FOREST Community of Caring
Lesson
•
1st - 5th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
19 questions
Veterans Day
Quiz
•
5th Grade
14 questions
General Technology Use Quiz
Quiz
•
8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Circuits, Light Energy, and Forces
Quiz
•
5th Grade
19 questions
Thanksgiving Trivia
Quiz
•
6th Grade
Discover more resources for Other
9 questions
FOREST Community of Caring
Lesson
•
1st - 5th Grade
7 questions
Veteran's Day
Interactive video
•
3rd Grade
10 questions
Area
Quiz
•
3rd Grade
8 questions
Ancient China Quick Check
Quiz
•
3rd Grade
14 questions
States of Matter
Lesson
•
KG - 3rd Grade
13 questions
Veterans' Day
Quiz
•
1st - 3rd Grade
17 questions
Multiplication facts
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Veterans Day
Quiz
•
3rd Grade
