Mark dan Shawn merupakan saudara yang berasal dari Canada dan sudah tinggal di Indonesia selama 6 tahun berturut-turut. Kini, mereka memutuskan ingin tinggal di Indonesia sehingga akan mengajukan permohonan kewarganegaraan Indonesia. Hal ini merupakan hak asasi manusia berdasarkan sila ke 5 Pancasila yang termasuk dalam pasal ...
PPKn Kelas XI BAB 1 Hak dan Kewajiban Asasi Manusia (II)

Quiz
•
Social Studies, Education, Moral Science
•
11th Grade
•
Medium
Lail Nur Fadhlika
Used 747+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Pasal 28E ayat 2 dan 3
Pasal 28 F
Pasal 28D ayat 3
Pasal 28D ayat 4
Pasal 28A
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut yang bukan merupakan faktor internal penyebab pelanggaran HAM adalah ….
mementingkan kepentingan diri sendiri
kurangnya sikap toleran
rendahnya kesadaran HAM
Sikap egois yang tinggi
hukum tegasnya aparat penegak hukum
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Dibawah merupakan tindakan pencegahan untuk pengatasi kasus pelanggaran HAM, kecuali ….
Menjatuhkan sanksi dan hukuman bagi para pelanggaran HAM
Penyebarluasan prinsip-prinsip HAM kepada masyarakat
Meningkatkan upaya penegakan HAM terhadap masyarakat dan lembaga-lembaga politik
Mencegah terjadinya pelanggaran HAM dengan cara meningkatkan kualitas pelayanan publik
Penegakan supremasi hukum dan demokrasi
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Berikut wewenang dari Komnas HAM, kecuali….
Melakukan perdamaian pada kedual pihak yang bermasalah
Menyelesaikan masalah secara konsultasi maupun negoisasi
Menyampaikan rekomendasi atas suatu kasus pelanggaran HAM kepada pemerintah dan DPR
Memberi saran kepada pihak yang bermasalah untuk menyelesaikan
Melaporkan salah satu pihak yang dituduh bersalah tanpa adanya mediasi
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Perlindungan, pemajuan, penegakan dan pemenuhan hak asasi manusia adalah tanggung jawab negara terutama pemerintah, untuk menegakkan dan melindungi hak asasi manusia sesuai dengan prinsip negara hukum yang demokrasi, maka pelaksanaan hak asasi manusia dijamin, diatur dan dituangkan dalam peraturan perundang undangan.Berikut ini instrumen HAM yang berlaku di Indonesia, kecuali...
TAP MPR nomor XVII/MPR/1998
UU RI nomor 39 Tahun 1999
UU RI nomor 24 tahun 2003
UU RI Nomor 11 Tahun 2012
UU RI Nomor 3 Tahun 1997
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Salah satu kewajiban warga negara adalah untuk tunduk pada pembatasan atas hak terhadap kebebasan. Kebebasan setiap warga negara dibatasi oleh undang-undang sehingga pengakuan dan penghormatan atas hak asasi orang lain terjamin. Hal tersebut diatur dalam UUD 1945 pasal...
Pasal 28J ayat 1
Pasal 28J ayat 2
Pasal 23A
Pasal 27 ayat 3
Pasal 30 ayat 1
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Setiap pengendara memiliki hak sama untuk menggunakan jalan raya. Meskipun demikian, dalam kondisi tertentu pengendara harus mendahulukan pengguna jalan lain seperti pejalan kaki, ambulans, atau mobil pemadam kebakaran. Kondisi ini menunjukkan bahwa hak asasi yang dimiliki seseorang...
dapat dipenuhi secara mutlak
dilaksanakan dengan tanggung jawab
berbatasan dengan hak asasi orang lain
pemberian pemerintah sebagai wakil rakyat
diikuti hak menjalankan kewajiban asasi manusia
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
BAB I PPKn KELAS XI

Quiz
•
11th Grade
20 questions
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA

Quiz
•
10th - 12th Grade
25 questions
Hak dan Kewajiban dalam HAM

Quiz
•
11th Grade
20 questions
Penilaian Tengah Semester PPKN Kelas XI

Quiz
•
11th Grade
20 questions
HAK ASASI MANUSIA

Quiz
•
11th Grade
20 questions
Soal-Soal PPKN Kelas 12

Quiz
•
1st Grade - University
20 questions
Latihan Soal PPKn Kelas XI

Quiz
•
11th Grade
15 questions
Harmonisasi Hak dan Kewajiban Asasi Manusia

Quiz
•
11th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade