Latihan Soal TKMRPI

Quiz
•
Professional Development
•
Professional Development
•
Medium
Ratna Widyastanti
Used 1K+ times
FREE Resource
50 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tuntutan perubahan dan peningkatan kapabilitas organisasi dapat memunculkan risiko (risk) sekaligus peluang (opportunities) bagi organisasi manajemen resiko menjadi kebutuhan yang startegis serta sangat di perlukan untuk
Menontrol perubahan di lingkungan ekstrem
Mengendalikan pembagian tugas dalam organisasi
Mengontrol penggunaan anggaran organisasi
Mengoptimalkan pengunaan sumber daya terbatas yang dimiliki organisasi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dilihat dari sudut pandang penyebab terjadinya risiko dibedakan atas
Risiko murni dan risiko spekulatif
Risiko eksternal dan risiko internal
Risiko keuangan dan risiko operasional
Risiko stategis dan risiko operasional
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Intansi A lebih banyak memasang alat pemadam kebakaran di lingkungan kantornya, memasang petunjuk evakuasi dan selalu mengecek kesiapan alat damkarnya, adalah salah satu dari selera risiko berupa
Risk avoidance
Risktaker
Risk tolerance
Klasifikasi risiko
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Batas pengambilan risiko yang dapat diterima dari variasi relative atas pencapain tujuan dengan tingkat toleransi yang diperkenankan dalam konteks organisasi secara keseluruhan disebut:
Risk tolerance
Klasifikasi risiko
Risk appatite
Risk avoidance
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Risiko suatu institusi/organisasi dapat terjadi pada
Pelayanan dan reputasi
Pelayanan, kinerja dan reputasi
Pelayanan, dan kinerja
Pelayanan, tujuan organisasi dan reputasi
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Suatu tingkatan dari kelompok resiko yang dapat diterima organisasi dan dapat dikelola dalam periode tertentu disebut
Toleransi risiko
Ambang risiko
Selera risiko
Klasifikasi risiko
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Bedasarkan dua definisi menurut AS/NZ standart 4360:2004 dan COSO definisi manajemen risiko dapat dijabarkan lebih lanjut berdasarkan kata-kata kunci yang dimiliki manajemen resiko ditentukan oleh pihak-pihak yang berada di lingkungan organisasi untuk lingkungan institusi pemerintahan, manajemen resiko dirumuskan oleh pimpinan dan pegawai institusi yang bersangkutan ini merupakan definisi manajemen resiko bedasarkan kata kunci
On going process
Effected by people
Applied in strategy setting
Provid reasonable assurance
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
50 questions
SELASAR WEEK 8

Quiz
•
Professional Development
50 questions
Latihan 6 - Tim Lomba Cerdas Cermat UPGRK 2023

Quiz
•
Professional Development
50 questions
Evaluasi Pelatihan 2

Quiz
•
Professional Development
45 questions
Inspector Resurse Umane 2024

Quiz
•
Professional Development
50 questions
UJI KENAIKAN ZONA PT.HONDA LOCK INDONESIA

Quiz
•
Professional Development
50 questions
Quizziz Homework #10

Quiz
•
Professional Development
50 questions
(Magang) Written Test Basic Product Knowledge CCM

Quiz
•
Professional Development
50 questions
KUIS LATIHAN 50 SOAL

Quiz
•
Professional Development
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World

Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review

Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns

Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade