Radiologi D3
Quiz
•
Specialty
•
University
•
Hard
Aulia Annisa.,M.Tr.Kes.ID
Used 235+ times
FREE Resource
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Seorang pasien dalam kondisi kooperatif datang ke bagian radiologi diantara oleh keluarganya dengan membawa permintaan foto rontgen. Pada lembar permintaan foto tertulis riwayat penyakit batuk lama, dokter ingin melihat gambaran volume paru tampak optimal.
Bagaimana instruksi eksposi yang dilakukan ?
Eksposi dilakukan pada saat inspirasi pertama dan tahan nafas
Eksposi dilakukan pada saat inspirasi kedua dan ekspirasi
Eksposi dilakukan pada saat inspirasi pertama dan nafas biasa
Eksposi dilakukan pada saat inspirasi kedua dan tahan nafas
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Seorang pasien mengalami benturan dari bagian dada depan, akibatnya pasien merasakan nyeri pada bagian dada. Dokter meminta untuk melakukan pemeriksaan rontgen sternum lateral. Bagaimana posisi kedua tangan pada proyeksi tersebut ?
Kedua tangan ditarik diatas kepala dengan membusungkan dada
Kedua tangan ditarik ke belakang dengan membusungkan dada
Kedua tangan ditarik kedepan dengan membusungkan dada
Kedua tangan ditarik ke samping dengan membusungkan dada
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Pasien laki-laki umur 25 tahun tidak sadar diantar oleh petugas dengan menggakan brankard datan ke instalasi radiologi dengan kasus trauma kapitis. Permintaan foto adalah kranium AP dan lateral. Bagaimana posisi pasien untuk proyeksi lateral?
Semi prone
Prone
Supine
RLD
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Seorang pasien laki-laki berumur 25 tahun datang dengan keluhan lubang telingan keliar cairan, membawa surat permintaan foto rontgen kepala. Apa proyeksi yang tepat untuk pasien tersebut?
a. Cranium AP dan lateral
AP axial metode Towne’s dan axio lateral metode schuller
PA axial metode Caldwell dan axio lateral metode schuller
AP axial metode Haa dan axio lateral metode Caldwell
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Seorang pasien berumur 5 tahun memiliki benjolan pada mata dan membawa surat permintaan foto orbita dengan klinis retinoblastoma, Proyeksi yang tepat untuk dilakukan adalah :
Orbito parietal oblik metode rhese
Parieto orbital oblik metode rhese
Orbito parietal oblik metode alexander
Parieto orbital oblik metode alexander
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Seorang pasien datang ke radiologi dengan membawa permintaan foto TMJ dengan kasus artritis. Proyeksi apa yang digunakan ?
AP dan lateral
PA axial metode caldwell dan lateral
Parieto acantial metode waters dan face bone lateral
AP axial metode Towne’s dan axio lateral metode schuller
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Seorang pasien menderita penyakit tumor mandibula datang ke radiologi dengan permintaan foto proyeksi eishler. Bagaimanakah posisi pasien pada proyeksi eishler ?
AP
Lateral kanan dan kiri
Lateral
Semi prone atau duduk
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
Quiz da Rádio - Técnicas Radiográficas
Quiz
•
University
10 questions
Preparasi Gigi
Quiz
•
University
14 questions
prueba 1 Generalidades de Anatomia
Quiz
•
University
15 questions
Pretest HKEKF 2
Quiz
•
University
20 questions
Shock and Resuscitation
Quiz
•
University
11 questions
CABEZA
Quiz
•
University
10 questions
SCE 2023 UI/UX Week 1 Day 2
Quiz
•
University
20 questions
Generalidades de aminoácidos
Quiz
•
University
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Specialty
11 questions
NFL Football logos
Quiz
•
KG - Professional Dev...
20 questions
Definite and Indefinite Articles in Spanish (Avancemos)
Quiz
•
8th Grade - University
7 questions
Force and Motion
Interactive video
•
4th Grade - University
36 questions
Unit 5 Key Terms
Quiz
•
11th Grade - University
38 questions
Unit 6 Key Terms
Quiz
•
11th Grade - University
20 questions
La Hora
Quiz
•
9th Grade - University
7 questions
Cell Transport
Interactive video
•
11th Grade - University
7 questions
What Is Narrative Writing?
Interactive video
•
4th Grade - University