PTS MATEMATIKA SEMESTER GANJIL KELAS VIII

PTS MATEMATIKA SEMESTER GANJIL KELAS VIII

2nd Grade

20 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Matemáticas 2 grado

Matemáticas 2 grado

2nd Grade

15 Qs

Kenal Pasti Bentuk 3D

Kenal Pasti Bentuk 3D

2nd Grade

15 Qs

Умники и умницы

Умники и умницы

1st - 5th Grade

16 Qs

Tablas de multiplicar

Tablas de multiplicar

2nd Grade

19 Qs

multiplication table 2 and 3

multiplication table 2 and 3

2nd - 3rd Grade

20 Qs

Edges, Vertices, and Faces of Solids

Edges, Vertices, and Faces of Solids

2nd Grade

15 Qs

Revisão da turma 201

Revisão da turma 201

2nd Grade

19 Qs

BENTUK PIAWAI

BENTUK PIAWAI

2nd Grade

15 Qs

PTS MATEMATIKA SEMESTER GANJIL KELAS VIII

PTS MATEMATIKA SEMESTER GANJIL KELAS VIII

Assessment

Quiz

Mathematics

2nd Grade

Hard

Created by

Ade Suryani

Used 108+ times

FREE Resource

20 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

3 mins • 1 pt

Tentukan tiga suku berikutnya dari pola berikut.

2, 3, 5, 8, . . ., . . .

13, 21, 34

12, 17, 23

9, 11, 15

11, 14, 17

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

5 mins • 1 pt

Perhatikan pola bilangan berikut.

(2, 6), (3, 10), (5, 18)

Pernyataan yang tepat untuk mendapatkan bilangan ke dua dari pasangan bilangan pertama pada pola tersebut adalah . . . .

Ditambah 4

Dikalikan 2

Dikalikan 2 kemudian ditambah 3

Dikalikan 4 kemudian dikurangi 2

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

5 mins • 1 pt

Rumus suku ke-n suatu barisan adalah Un = 3n + 2. Jumalah suku ke-25 dan suku ke-27 dari barisan tersebut adalah . . .

154

160

164

166

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

15 mins • 1 pt

Media Image

Perhatikan gambar pola di atas.

Banyak lingkaran pada pola ke–20 adalah....

380

420

262

506

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

15 mins • 1 pt

Diberikan sebuah barisan geometri sebagai berikut: 3, 6, 12, . . .suku ke- 7 dari barisan itu adalah . . .

384

192

96

48

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

15 mins • 1 pt

Amuba akan membelah diri menjadi dua setiap 15 menit. Jika mula-mula ada 30 amuba, selama 2 jam banyaknya amuba adalah . . .

7.680

3.840

1.920

960

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 1 pt

Diketahui titik P(- 5, 4), maka titik P berada pada kuadran . . . .

I

II

III

IV

Create a free account and access millions of resources

Create resources

Host any resource

Get auto-graded reports

Google

Continue with Google

Email

Continue with Email

Classlink

Continue with Classlink

Clever

Continue with Clever

or continue with

Microsoft

Microsoft

Apple

Apple

Others

Others

By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy

Already have an account?