Latihan Ulangan Bahasa Indonesia Kelas X BAB I Kalimat

Quiz
•
Education
•
10th Grade
•
Hard
Rio Dwi Andana
Used 166+ times
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Saat ini, anak-anak dapat mengakses apa pun dari gadgetnya.
Pola kalimat di atas adalah…
S-P-KET
S-P-O-KET
KET-S-P-O-KET
S-P-O-PEL
S-P-O-KET-PEL
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Lulusan Sarjana Hukum harus mengimplementasikan undang-undang di masyarakat sehingga ilmunya dapat berguna bagi dirinya dan masyarakat sekitar.
Pola kalimat di atas adalah…
S-P-KET
S-P-O-KET-KET (S-P-KET)
KET-S-P-O
S-P-O-PEL
S-P-O-KET-PEL (S-P-O)
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Pemerintah Jerman memberitahu bahwa warganya harus bersabar karena mereka dapat menekan angka kematian hingga 4 persen.
Kalimat di atas terdiri atas ..... klausa
satu
dua
tiga
empat
lima
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Pemkot Malang menyebut penanganan Covid-19 pada APBD Kota 2021 mengalokasikan anggaran sebesar Rp 110, 6 miliar.
Kalimat di atas terdiri atas ….. klausa
satu
dua
tiga
empat
lima
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Para pedagang kaki lima ditertibkan oleh Satpol PP untuk melindungi warga sekitar dari virus varian baru.
Kalimat di atas berdasarkan jumlah klausanya termasuk kalimat…
majemuk setara
majemuk bertingkat
majemuk campuran
tunggal
imperatif
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Kalimat di bawah ini yang termasuk kalimat tunggal adalah…
Pemerintah Australia menyatakan bahwa mahasiswa Indonesia yang menempuh pendidikan di Australia sebanyak 8500 orang.
Meskipun Tiongkok tidak setuju dengan sanksi yang diberikan PBB, Tiongkok tetap mematuhinya.
Presiden Biden membuka kembali negosiasi dengan Pyongyang tentang denuklirisasi Korea Utara.
Presiden Moon Jae-in akan menjadi pemimpin kedua yang mengunjungi Gedung Putih.
Di tengah konflik dan krisis kemanusian, dunia membutuhkan PBB yang lebih Kokoh untuk melindungi masyarakat dunia.
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Kalimat di bawah ini yang termasuk kalimat majemuk setara adalah…
Direktorat Pajak Kemenkeu bakal menindak lebih keras terhadap Google yang dianggap tidak kooperatif dalam pemeriksaan perpajakkan.
Meskipun sudah berbadan usaha Indonesia, Google Indonesia hanya sebagai kantor perwakilan.
Google telah bekerja sama dengan pemerintah dan selama ini telah taat membayar pajak
Akhir September, perolehan pajak mencapai 656,1 triliun.
Uang baru akan diliris bersama dengan keluarnya Kepres No 31/2016.
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
SOAL TEKS LAPORAN HASIL OBSERVASI

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Majas

Quiz
•
10th - 12th Grade
20 questions
Latihan Sumatif 3 Bahasa Indonesia

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
bahasa indonesia bab 1

Quiz
•
4th Grade - University
20 questions
Ulangan Bahasa Indonesia Kelas 5

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Soal Bahasa Indonesia Kelas 4 semester 1

Quiz
•
4th Grade - University
20 questions
Kuis Bahasa Indonesia Kelas 4 SD Semester 2

Quiz
•
4th Grade - University
20 questions
Berpikir Komputasional 2

Quiz
•
10th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade