GEOGRAFI KELAS XI IPS

Quiz
•
Geography
•
12th Grade
•
Hard
Andy Heriyanto
Used 17+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Faktor nonalamia yang memengaruhi dinamika penduduk adalah ….
Natalitas
Bertambahnya usia
Mortalitas
Migrasi
Bencana alam
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Perhatikan pernyataan berikut.
1. Perkawinan diusia muda.
2. Asumsi bahwa banyak anak akan membawa banyak rezeki.
3. Pelaksanaan Program Keluarga Berencana.
4. Kebutuhan akan tenaga kerja.
5. Pembatasan tunjangan anak dari tempat kerja orang tua.
Faktor penghambat kelahiran (antinatalitas) ditunjukkan nomor ….
1 dan 2
2 dan 5
3 dan 4
3 dan 5
4 dan 5
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Angkah migrasi yang menunjukkan banyaknya migrasi yang keluar perseribu penduduk daerah asal migran tersebut dalam periode tahun tertentu disebut angka migrasi ….
Masuk
Keluar
Neto
Bruto
Acak
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Kelompok penduduk usia produktif adalah penduduk dengan rentang usia ….
15 – 64 tahun
16 – 60 tahun
16 – 64 tahun
17 – 64 tahun
18 – 65 tahun
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Metode penghitungan penduduk yang dilakukan pada penduduk yang benar – benar bertempat tinggal dalam suatu wilayah adalah ….
Sensus de facto
Sensus de jure
Registrasi penduduk
Survei penduduk
Pencacahan penduduk
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Piramida penduduk yang berbentuk seperti segitiga atau limas dengan dasar piramida yang luas, bagian tengah piramida cembung, dan bagian atas yang cenderung meruncing ke satu titik adalah ciri – ciri piramida penduduk ….
Konstruktif
Ekspansif
Stasioner
Vertical
Kerucut
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Mobilitas berikut yang bukan termasuk mobilitas permanen adalah ….
Trasmigrasi
Sirkulasi
Urbanisasi
Remigrasi
Imigrasi
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
15 questions
GEOGRAFI BAB 11

Quiz
•
1st Grade - University
15 questions
Geografi - Kota

Quiz
•
10th - 12th Grade
15 questions
Dinamika Penduduk

Quiz
•
11th Grade - University
20 questions
ULANGAN HARIAN KELAS 12

Quiz
•
12th Grade
20 questions
KSM Geografi Tk. Madrasah

Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
KONSEP DASAR GEOGRAFI

Quiz
•
10th - 12th Grade
20 questions
Konsep, Prinsip, dan Pendekatan Geografi

Quiz
•
KG - University
15 questions
Kependudukan

Quiz
•
12th Grade - University
Popular Resources on Wayground
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
10 questions
Lab Safety Procedures and Guidelines

Interactive video
•
6th - 10th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
10 questions
UPDATED FOREST Kindness 9-22

Lesson
•
9th - 12th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
20 questions
US Constitution Quiz

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Geography
28 questions
APHUG UNIT 1

Quiz
•
9th - 12th Grade
50 questions
All 50 States - Locations

Quiz
•
KG - University
10 questions
Five Themes of Geography

Quiz
•
KG - University
20 questions
US & Canada Physical and Political Geography

Quiz
•
9th - 12th Grade
22 questions
Northeast Region States and Capitals

Quiz
•
4th - 12th Grade